Penerapan Teori Belajar Bruner dengan Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik di Kelas III SD Muhammadiyah 9 Surabaya

Ervayani Ervayani (1), Iis Holisin (2), Shoffan Shoffa (3)
(1) Universitas Muhammadiyah Surabaya, Indonesia,
(2) Universitas Muhammadiyah Surabaya, Indonesia,
(3) Universitas Muhammadiyah Surabaya, Indonesia

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah nilai harian siswa kelas III SD Muhammadiyah 9 Surabaya yang belum mencapai KKM dan guru yang masih menggunakan metode klasikal dan ceramah. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan Penerapan Teori Belajar Brunner Dengan Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Di Kelas III SD Muhammadiyah 9 Surabaya. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif, bertujuan untuk mendeskripsikan prestasi belajar siswa, aktivitas siswa, aktivitas guru dan respon siswa setelah penerapan teori belajar Bruner dengan pendekatan pendidikan matematika realistik. Penelitian ini dilakukan di SD Muhammadiyah 9 Surabaya. Subjek penelitian adalah siswa kelas III yang berjumlah 17 dan dibagi menjadi empat kelompok. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik tes, observasi, angket dan dokumentasi. Data yang diperoleh dianalisis dengan teknik persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan teori belajar Bruner dengan pendekatan pendidikan matematika realistik dapat meningkatkan prestasi belajar siswa kelas III SD Muhammadiyah 9 Surabaya sebesar 26,22 %, Aktivitas siswa sebesar 87,4%, aktivitas keterlaksanaan guru sebesar 91,6% dan respon siswa terhadap penerapan teori belajar Bruner dengan pendekatan pendidikan matematika realistik sebesar 96,7%.

Full text article

Generated from XML file

References

Arikunto, Suharsimi. 2012. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : Bumi Aksara.

Darmadi, Hamid. 2011. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Darmawan. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung : PT Remaja Rosdakarya. Mrnyelesaikan Soal Cerita Pecahan (Skripsi tidak Dipublikasikan). Surabaya:Universitas Negeri Surabaya.

Karim, Asrul. 2011. “Penerapan Metode Penemuan Terbimbing Dalam Pembelajaran Matematika Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep dan Kemampuan Berfikir Kritis Siswa SDâ€. Jakarta:Edisi khusus No.1 ISSN 1412-565X.

Khilwatin, Tina. 2014. Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas VII SMP Muhammadiyah 2 Surabaya Melalui Scientific Aproach Dengan Discovery Learning Model (Skripsi tidak Dipublikasikan). Surabaya: Universitas Muhammadiyah Surabaya.

Trianto. 2009. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Jakarta: Kencana.

Sukayasa. 2012. Penerapan Pendekatan konstruktivis Untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa SD Karunadipa Palu Pada Konsep Volume Bangun Ruang. Jurnal Peluang. Vol 1, Nomor 1, Oktober 2012, ISSN:2302-5158.

Warli. 2012. Pembelajaran Matematika Realistik Geometri Kelas IV MI. Tersedia pada http:/journal.Unirow.ac.id/ojs/files/journal/2/articles/4/public/JURNAL-WARLI-4.pdf.

Wijaya, Ariayadi. 2012. Pendidikan Matematika Realistik. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Authors

Ervayani Ervayani
erva_yaniums@yahoo.co.id (Primary Contact)
Iis Holisin
Shoffan Shoffa
Ervayani, E., Holisin, I., & Shoffa, S. (2016). Penerapan Teori Belajar Bruner dengan Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik di Kelas III SD Muhammadiyah 9 Surabaya. MUST: Journal of Mathematics Education, Science and Technology, 1(1), 113–124. https://doi.org/10.30651/must.v1i1.102

Article Details

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

<< < 5 6 7 8 9 10 11 12 13 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.