Manajemen Sumber Daya Manusia Dalam Instansi Pendidikan
Abstrak
Manajemen sumber daya manusia merupakan salah satu bidang dari Manajemen umum yang meliputi segi perencanaan, pelaksanaan, pengendalian, dan pengorganisasian. Sumber daya manusia sangat penting perannya dalam pencapaian tujuan, maka berbagai pengalaman dan hasil penelitian dalam bidang sumber daya manusia dikumpulkan secara sistematis dalam apa yang disebut dengan Manajemen sumber daya manusia. Pemanfaatan sumber daya manusia adalah proses kegiatan pemimpin yang bermaksud memperkerjakan pegawai yang memberi prestasi dan tidak memperkerjakan pegawai yang tidak bermanfaat. Beberpa usaha dalam meningkatkan sumber daya manusia dalam pendidikan : 1. Meningkatkan pengetahuan guru dengan perguruan umum dari tingkat dasar sampai ke perguruan tinggi. 2. Memantapkan peserta didik agar menjadi manusia yang berwawasan luas. 3. Perguruan tinggi mengembangkan pikiran-pikiran ilmiah dalam rangkamemahami dan menghayati serta mampu menyelaraskan dengan kehidupan masyarakat
Artikel teks lengkap
Referensi
Afandi, P. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori Konsep dan Indikator). Pekanbaru: Zanafa Publishing.
Bintoro, & Daryanto, d. (2017). Manajemen Penilaian Kinerja Karyawan. Cetakan 1. Yogyakarta: Gava Media. .
Dessler, & gary. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Salemba Empat.
Djarot, T. A. (2014). Konsep-konsep Manajemen Personalia. Bandung: PT. Refika Aditama.
Fattah, N. (2004). Konsep Manajemen Berbasis Sekolah (MBS) dan Dewan Sekolah. Bandung: CV Pustaka Bani Quraisy.
Hasibuan, M. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Hasibuan, M. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara.
Mukhyi, M., & Hadir, H. (1996). Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Gunadarma.
Sedarmayanti. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia : Reformasi Birokrasi dan Manajemen Pegawai Negeri Sipil. Bandung: Refika Aditama.
Terry, George, & Leslie, W Rue. (2010). Dasar-dasar Manajemen. (Cetakan Kesebelas). Jakarta: Bumi Aksara.
Tjokrowinoto, M. (1995). Pembangunan Dilema dan Tantangan . Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Yasmadi. (2002). Modernisasi Pesantren : Kritik Nurcholish Madjid Terhadap Pendidikan Islam Tradisional. Jakarta: Ciputat Press.
Yusuf, B., & Arif, N. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia di Lembaga Keuangan Syariah. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Penulis
Hak cipta berada di tangan penulis
Artikel yang terbit dapat digunakan di bawah lisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.