Pengaruh Bimbingan Sosial Terhadap Etika dalam Berkomunikasi Pada Siswa Kelas VIII SMP Plus Miftahul Falah Kabupaten Lombok Barat Tahun Pelajaran 2017/2018

Ni Made Sulastri (1), Desi Opi Susanti (2)
(1) FIP IKIP Mataram, Indonesia,
(2) FIP IKIP Mataram, Indonesia

Abstrak

Masalah penelitian ini adalah etika dalam berkomunikasi siswa yang rendah, agar etika komunikasi siswa dapat ditingkatkan, maka siswa perlu diberikan arahan melalui bimbingan sosial. Tujuan penelitian untuk mengetahui Pengaruh Bimbingan Sosial Terhadap Etika dalam Berkomunikasi Pada Siswa Kelas VIII. Penelitian ini menggunakan desain pre-test and post-test group. Populasi dalam penelitian sebanyak 47 orang siswa dan sampel sebanyak 20 orang siswa yang memiliki etika dalam komunikasi yang rendah. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik purposive random sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan metode observasi, metode wawancara, metode dokumentasi dan metode angket. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teknik statistik t-tes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh bimbingan sosial terhadap etika dalam berkomunikasi pada siswa, dimana nilai thitung lebih besar dari pada nilai ttabel sebesar 9,453 dan nilai ttabel pada taraf signifikan 5% dengan 1,729, jadi thitung lebih besar dari pada ttabel  yaitu 9,453 > 1,729. Dengan demikian Ho ditolak dan Ha diterima yang artinya: Ada Pengaruh Bimbingan Sosial Terhadap Etika dalam Berkomunikasi Pada Siswa Kelas VIII SMP Plus Miftahul Falah Kabupaten Lombok Barat Tahun Pelajaran 2017/2018, maka hasil penelitian ini dinyatakan signifikan.

Artikel teks lengkap

##article.generated_from_xml##

Referensi

Arikunto, S. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Arikunto, S. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Cangara, Hafied. 2002. Perencanaan Strategi Komunikasi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Depdiknas. 2008. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Jakarta : Dikmemum Depdiknas.

Margono. 2010. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Muhaimin, Akhmad .2011. Urgensi Pendidikan Karakter di Indonesia. Yogyakarta : Ar-Ruzz Media.

Nurihsan. 2006. Bimbingan dan Konseling. Bandung: Refika Aditama.

Prayitno dan Erman, Amti. 2004. Layanan Bimbingan Dan Konseling Kelompok. Padang: Jurusan Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Padang.

Riduwan. 2013. Dasar-dasar Statistika. Bandung: Alfabeta.

Rini dan Intan.2015. Etika Profesi dan Pengembangan. Palembang : Citrabooks Indonesia.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, R & D. Bandung : Alfabeta.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Walgito, Bimo. 2004. Pengantar Psikologi Umum. Jakarta: Andi Offset.

Wardati dan Jauhar. 2011. Implementasi Bimbingan dan Konseling di Sekolah. Jakarta: Prestasi Pustakaraya.

Winkel .2006. Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Yogyakarta : Media Abadi.

Wursanto. 2007. Dasar-dasar Ilmu Organisasi. Yogyakarta : Aksara.

Yusuf, Syamsu. 2012. Psikologi Perkembangan Anak dan Remaja. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Penulis

Ni Made Sulastri
nimadesulastri@ikipmataram.ac.id (Kontak utama)
Desi Opi Susanti

Rincian Artikel

No Related Submission Found