Isi Artikel Utama

Abstrak

Pola pembelajaran daring (online class) agar tidak terjebak pada rutinitas dan kejenuhan harus diimbangi inovasi dan kreativitas metode yang digunakan. Terlebih  dengan semakin berkembangnya mutasi atau varian virus SAR-CoV-2, tentu kegiatan pembelajaran konvensional dengan hadir di kelas menjadi belum jelas kapan dilaksanakan.  Itu sebabnya pihak pendidik memerlukan  sentuhan kreatifitas, agar proses belajar mengajar dari rumah tetap menyenangkan peserta didik.  Maka rumusan masalah dalam kegiatan abdimas ini adalah bagaimanakah menumbuhkan  kreatifitas e-learning  melalui pembelajaran media animasi interaktif berbasis edufun (education & fun) guna  meningkatkan semangat pembelajaran di era pandemic Covid 19 ini? Tujuannya guru bisa meningkatkan ketrampilan pembelajaran melalui pembelajaran media animasi interaktif berbasis edufun (education & fun),  sementara siswa-siswi tetap bisa mengikuti proses transfer of knowledge yang kreatif pada masa pandemic. Metode kegiatan ini terbagi atas dua kegiatan. Pertama penyampaian materi dasar teknik-tenik pembelajaran inovatif dan kedua praktik langsung (simulasi) pembuatan animasi sederhana yang diikuti oleh guru pembina dan siswa-siswi kelas  VII SMPN 24 Surabaya. Hasil pelatihan ini  guru memperoleh pengetahuan dan ketrampilan membuat animasi sederhana.   Siswa yang mengikuti kegiatan memperoleh pengetahuan baru dan ketrampilan teknis pembuatan animasi model pembelajaran yang kreatif dengan topik lingkungan, teknologi, pendidikan, persahabatan, transportasi dan arsitektur/konstruksi.

Kata Kunci

animasi e-learning kreativitas inovasi kelas daring

Rincian Artikel

Biografi Penulis

Gatut Priyo Widodo, Universitas Kristen Petra

Departemen: Prodi Ilmu Komunikasi, UK Petra

Pangkat : IV/B

Jabatan Fungsional: Lektor Kepala

Pendidikan : S1 (Unhas), Magister (Unair), Doktor (UUM-Malaysia)

Referensi

  1. Anwar Makarim, N. (2020). Pelaksanaan Kebijakan Pendidikan Dalam Masa Darurat Penyebaran Covid -19. Surat Edaran Permendikbud No 4 Tahun 2020, p. 300.
  2. Bakhri, S. (2019). Animasi Interaktif Pembelajaran Huruf dan Angka Menggunakan Model ADDIE. INTENSIF: Jurnal Ilmiah Penelitian Dan Penerapan Teknologi Sistem Informasi, 3(2), 130. https://doi.org/10.29407/intensif.v3i2.12666
  3. Fadel, C. (2010). 21st Century Skills: How can you students for the new prepare Global Economy? Nsf Ate, (May), 72. Retrieved from http://www.aacc.nche.edu/Resources/aaccprograms/ate/conf2010/Documents/NSF ATE - 21stCS - STEM - Charles Fadel.pdf
  4. Firmantoro, K., Anton, A., & Nainggolan, E. R. (2016). Animasi Interaktif Pengenalan Hewan Untuk Pendidikan Anak Usia Dini. None, 13(2), 14–22. https://doi.org/10.33480/techno.v13i2.202
  5. Hassan, F. A., & Hashim, H. (2021). The Use of an Interactive Online Tool (Plickers) in Learning Vocabulary among Young Learners in ESL Setting. Creative Education, 12(04), 780–796. https://doi.org/10.4236/ce.2021.124055
  6. Kemendikbud, R. (2020). Pedoman Pembelajaran Pada Masa Pandemi Covid-19 Pengantar. 1–18.
  7. Khan, M. M., Rahman, S. M. T., & Islam, S. T. A. (2021). Online Education System in Bangladesh during COVID-19 Pandemic. Creative Education, 12(02), 441–452. https://doi.org/10.4236/ce.2021.122031
  8. Lunevich, L. (2021). Creativity in Teaching and Teaching for Creativity in Engineering and Science in Higher Education — Revisiting Vygotsky ’ s Psychology of Art. 1445–1457. https://doi.org/10.4236/ce.2021.127110
  9. Priyowidodo, G. (2019a). Millennial Generation Conception about Islamophobic, De-radicalization and Communication Process Based on Multicultural Education: A Phenomenography Study. Journal of Gouverment & Politics Atau Jurnal Studi Pemerintahan, 10(3), 208–222. Retrieved from http://repository.petra.ac.id/18499/ https://doi.org/10.18196/jgp.103106
  10. Priyowidodo, G. & et. al. (2019b). Digital media technology as an instrument for promotion and political marketing in the era of industrial revolution 4.0. ACM International Conference Proceeding Series, 327–331. https://doi.org/10.1145/3345120.3345171
  11. Priyowidodo, G. & et. al. (2021). The Communication Strategy of Digital-Based Media Organization. Jurnal Studi Komunikasi Dan Media, 25(1), 1–16. https://doi.org/10.31445/jskm.2021.3272
  12. Priyowidodo, G., & I. Indrayani, I. (2014). Taking Sides: The Frames of Online Media on the Bilateral Relationship Between Indonesia and Malaysia. Journal of Government and Politics, 5(2), 198–208. https://doi.org/10.18196/jgp.2014.0019
  13. Rafeek, R., Sa, B., Harnarayan, P., Farnon, N., Singh, S., Giddings, S., & Reid, S. D. (2021). Effectiveness of Rapid Transition to Online Teaching during COVID 19: An Online Cross-Sectional Survey of Students’ and Teachers’ Perceptions in a West Indian Dental School. Creative Education, 12(06), 1222–1234. https://doi.org/10.4236/ce.2021.126092
  14. Slamet, T. I., Alfiansyah, A., Al Maki, W. F., Musyafa, F. A., Satyaputra, A., Fathoni, P., … Yusuf, N. P. (2020). Peningkatan Keterampilan ICT untuk Guru melalui Pelatihan Konten Digital Pembelajaran Berbasis Sumber Terbuka (Open Sources). Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 118. https://doi.org/10.30651/aks.v4i1.2316
  15. Suhandiah, S., Sudarmaningtyas, P., & Ayuningtyas, A. (2019). Pelatihan E-Learning Bagi Guru Untuk Optimalisasi Pembelajaran Generasi Z. Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 108. https://doi.org/10.30651/aks.v4i1.3470
  16. Surabaya, P. K. (2020). Surat Edaran Dinas Pendidikan Kota Surabaya. Surat Edaran No 420/6497/436.7.1/2020, (3).
  17. Walikota, S. (2020). Surat Edaran No 800/10317/436.7.1/2020. (November), 5345689.

Artikel Serupa

<< < 5 6 7 8 9 10 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.