Konstruksi Sosial Keluarga Sakinah Pada Generasi Millenial Dalam Perspektif Sosiologi Keluarga Islam
DOI:
https://doi.org/10.30651/mqsd.v9i1.6233Keywords:
Keyword, Social Construction, the Sakinah Family, and Millennial Generation.Abstract
Abstrak
Makna kata skinah memiliki dua sudut pandang, yaitu secara obyektif dan subyektif. Masyarakat yang secara terus menerus mengkonstruksi kata sakinah melalui proses eksternalisasi. Pada waktu yang bersamaan hal tersebut mempengaruhi kesadaran subyektif masyarakat tersebut melalui proses internalisasi. Sakinah merupakan suatu konsep yang sedang dikonstruksi dan bukan merupakan sebuah realitas yang final. Konstruksi keluarga sakinah akan selalu mengalami pembentukan yang disebut dengan proses dialektis yang dijalankan oleh masyarakat sebagai instrumen pembentuknya. Konstruksi keluarga sakinah nampaknya mulai terpisah dari masyarakat, bahkan tokoh agama sekalipun. Sakinah yang dijelaskan oleh seorang ulama sebagai keluarga yang saling mengerti peran dan tanggung jawab dalam keluarga dan saling menghormati serta mengedepankan musyawaroh telah menjadi suatu kenyataan yang obyektif. Dalam Islam maupun pemikiran barat menyatakan bahwa dalam membangun keluarga yang bahagia harus merujuk pada nilai-nilai moral, spiritual dan juga agama sebagai dasar kehidupan sebuah keluarga.
References
Amalia, L. (2018). Penilaian Ketahanan Keluarga Terhadap Keluarga Generasi Millenial Di Era Globalisasi Sebagai Salah Salah Satu Pondasi Ketahanan Nasional. Jurnal Kesejahteraan Keluarga Dan Pendidikan, 5(2).
Hanum, S. L. (2017). Peran Ibu Rumah Tangga dalam Membangun Kesejahteraan Keluarga. Academica: Journal of Multidiciplinary Studies, 1(2).
Hidayat, A. (2018). Metode Pendidikan Islam untuk Generasi Millenial. Fenomena: Jurnal Penelitian, 10(1), 55–76.
Ikrom, M. (2013). Kiai Dan Hukum Keluarga : Kajian Sosiologis atas Peran Kiai terhadap Konstruksi Keluarga Sakinah pada Masyarakat. Al Ahwal, 5(1), 29–42.
Ifdil. (2018). Mengembangkan Kesehatan Mental di Lingkungan Keluarga dan Sekolah. Innovative Counseling: Journal of Innovative Counseling.2 (2), 1-9
Juwita, D. R. (2018). Pendidikan Akhlak Anak Usia Dini Di Era Millenial. At-Tajdid , Jurnal Ilmu Tarbiyah, 7(2), 282–314.
Jannah, M. Konsep Keluarga Idaman dan Islami. Gender Quality: International Journal of Child and Gender Studies, 4 (2).
Mubarrak, D. H. (2016). Peranan Keluarga Samawa dalam Pelaksanaan Pendidikan Agama Islam. TArbiyatuna: Jurnal Pendidikan Islam, 9(2), 221–248.
Suhartono. (2018). Dinamika Hukum Keluarga Islam Di Era Milenial. Al Mashalih – Journal Of Islamic Law 1(2).
Supaat, salmah F. (2019). The Muslim Millennial family typology : the role of Muslim family circumflex model to avoid parents ’ violent behavior against children in Indonesia. Indonesian Journal of Islam and Muslim Societies, 9(1), 57–81. https://doi.org/10.18326/ijims.v9i1.
Published
Issue
Section
License
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to Jurnal Masharif al-Syariah: Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah and Faculty Of Islamic Religiuos Universitas Muhammadiyah Surabaya as publisher of the journal.
Copyright encompasses exclusive rights to reproduce and deliver the article in all form and media, including reprints, photographs, microfilms and any other similar reproductions, as well as translations. The reproduction of any part of this journal, its storage in databases and its transmission by any form or media, such as electronic, electrostatic and mechanical copies, photocopies, recordings, magnetic media, etc., will be allowed only with a written permission from Jurnal Masharif al-Syariah: Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah and Faculty Of Islamic Religiuos Universitas Muhammadiyah Surabaya.
Faculty Of Islamic Religiuos Universitas Muhammadiyah Surabaya, the Editors and the Advisory Editorial Board make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in the Tadarus are sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.
Rights of Authors
The Jurnal Masharif al-Syariah: Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah And Faculty Of Islamic Religiuos Universitas Muhammadiyah Surabaya recognize the retention of the following:
- Patent and trademark rights and rights to any process or procedure described in the article.
- The right to photocopy or make single electronic copies of the article for their own personal use, including for their own classroom use, or for the personal use of colleagues, provided the copies are not offered for sale and are not distributed in a systematic way outside of their employing institution (e.g. via an e-mail list or public file server). Posting of an article on a secure network (not accessible to the public) within the author’s institution is permitted.
- The right, subsequent to publication, to use the article or any part thereof free of charge in a printed compilation of works of their own, such as collected writings or lecture notes.