Perancangan Arduino Uno pada Design Mesin Pick and Place Sorting Colour Automation untuk Meningkatkan Produktivitas
Abstrak
Arduino Uno adalah sebuah mikrokontroler open-source yang berbasis pada mikrokontroler Atmel AVR. Arduino Uno memungkinkan pengguna untuk merancang dan mengembangkan berbagai proyek elektronik dengan mudah. Arduino Uno ini menggunakan Intergrated Circuit(IC) yaitu mikrokontroler ATMega328P. Arduino Uno dirancang agar mudah digunakan oleh pemula sekalipun. Tersedia banyak tutorial dan komunitas yang siap membantu. Arduino Uno digunakan untuk mengendalikan putaran motor servo Sg90, dan untuk membaca warna pada sensor TCS3200, dan .Tujuan dari jurnal ini untuk mengetahui Komponen apa saja yang digunakan untuk Mengendalikan Input/Output dan juga cara penulisan Program dari Arduino Uno tersebut. Dari hasil Jurnal ini dapat mengetahui komponen apa saja yang digunakan pada Mesin robot pick and place sorting colour automation dan untuk pembuatan rancangan mesin. Dari rancangan ini diharapkan dapat mengendalikan Mesin robot pick and place sorting colour automation secara bersamaan.
Referensi
Andrian, Y. (2013). Robot penyortir benda berdasarkan warna menggunakan sensor warna TCS3200. Sisfotenika, 3(2), 144-150. [Diakses 24 Febuari 2024]
Almanda, D., & Yusuf, H. (2017). Perancangan Prototype Proteksi Arus Beban Lebih Pada Beban DC Menggunakan Mikrokontroller. eLEKTUM, 14(2), 25-34.
Damayanti, R., Hendrawan, Y., Susilo, B., & Oktavia, S. (2020, April). Prediksi kematangan tomat menggunakan sensor warna TCS3200. Dalam Seri Konferensi IOP: Ilmu Bumi dan Lingkungan (Vol. 475, No. 1, hal. 012011). Penerbitan IOP. DOI 10.1088/1755-1315/475/1/012011 [Diakses 24 Febuari 2024]
Permana, A., Muskita, H. M., Marasabessy, E. W., & Pollatu, F. (2023). Rancang Bangun ATS (Automatic Transfer Switch) Generator Set 3 Phasa Menggunakan Arduino. Jurnal ELKO (Elektrikal dan Komputer), 4(1).
Rahmadhani, L. (2023). Rancang Bangun Sistem Pendingin pada Motor Induksi 1 fasa menggunakan kipas PWM berbasis Fuzzy Logic (Doctoral dissertation, UIN Sunan Gunung Djati Bandung).
Suwarno, A. (2019). Pengendali Robot Arm Menggunakan Smartphone Android. Jurnal Gerbang STMIK Bani Saleh, 9(2). [Diakses 24 Febuari 2024]
Penulis
Hak Cipta (c) 2025 yuwono izzah sutita, Heri Irwan

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.