Deskripsi Jurnal

Aksiologiya merupakan jurnal pengabdian kepada masyarakat yang menjadi wadah ilmiah untuk pengabdian, dengan nomor terdaftar P-ISSN 2528-4967 (print) dan E-ISSN 2548-219X (online) adalah jurnal multidisiplin ilmiah yang diterbitkan oleh lembaga penelitian dan pengabdian kepada masyarakat (LPPM) Universitas Muhammadiyah Surabaya.


Fokus dan Ruang Lingkup Artikel yang dimuat dalam Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat berbasis penelitian seperti Participatory Action Research, Pengembangan Masyarakat Berbasis Aset, Riset Berbasis Masyarakat, Pembelajaran Layanan, Pengembangan Masyarakat.
Penerbitan jurnal ini akan dilakukan dalam satu tahun, mulai tahun 2021 terbitannya sebanyak empat kali terbit yaitu pada bulan Februari, Mei, Agustus dan November.


Silakan baca panduan ini dengan seksama. Penulis yang ingin menyerahkan naskah mereka ke redaksi Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat harus mematuhi pedoman penulisan. Jika naskah yang dikirimkan tidak sesuai dengan pedoman atau ditulis dalam format yang berbeda, naskah tersebut akan DITOLAK oleh editor sebelum ditinjau lebih lanjut. Para editor hanya akan menerima naskah yang memenuhi format yang ditugaskan.

PENGUMUMAN

2021-11-05

Kepada penulis jurnal di Aksiologiya, apabila hendak mengirimkan artikel mohon mengecek terlebih dahulu similarity artikel. Apabila plagiasinya di atas 20% maka artikel langsung kami TOLAK.

Vol 9 No 1 (2025): Februari

Diterbitkan: Februari 28, 2025

Pengembangan Produk Kain Berpewarna Alam Dengan Teknik Ecoprint Berbasis Potensi Lokal Desa Wonoasri Tempurejo Jember

1-13 Elly Antika, I Putu Dody Lesmana, Asep Samsudin
91

Optimalisasi Pemanfaatan Virtual Laboratory dalam Pembelajaran IPA Fisika

14-24 Naila Fauza, Yennita, M. Rahmad, Dina Syaflita, M Nor
46

Peningkatan Literasi dan Pendampingan Perpajakan Pada Lembaga Nirlaba (Studi Pada Pondok Pesantren dan Yayasan)

25-36 Sulhani sulhani, Dewi Febriani, Tutut Adiningsih, Sigid Eko Pramono, Wahyudin Zarkasyi, Srihadi Winarningsih, Citra Sukmadilaga
34

Pemanfaatan Digital Marketing Pada UMKM di Perumahan Tegal Besar Permai II Kabupaten Jember

37–45 Dinu Saadillah, Aulia Nadhirah, Aditya Nizar Al Ardi, Dewi Kurniawati, Fredy Eka Ardhi Pratama
36

Optimalisasi Branding Agroeduwisata Jeruk-Jeruk Desa Samar Kecamatan Pagerwojo Kabupaten Tulungagung Guna Menuju Desa Wisata

46–56 Deny Wahyu Apriyadi, Nanda Harda Pratama Meiji, Ahmad Arif Widianto, Anis Cahyaning Lintang Berlian, Anyndia Putri Dwi Candra Ningtyas, Dian Jaya Wardani, Moh Pebrianto
40

Pendampingan Pengembangan Kuliner Berbahan Porang Guna Meningkatkan Ketahanan Pangan di Kabupaten Ponorogo Jawa Timur

57–71 Atik Triratnawati, Bambang Hudayana, M. Zamzam Fauzanafi, Ilman Nafi’a, Siti Nurhidayah
73

Penerapan Kurikulum Merdeka di Sekolah Menengah Berdasarkan Tingkat Persepsi dan Partisipasi Publik Masyarakat

72–80 Wanda Nugroho Yanuarto, Ira Hapsari, Joko Purwanto
85

Implementasi Komunikasi Kesehatan oleh Kader Relawan Stunting di Desa Bojong Emas

81–89 Maulana Irfan, Nurliana ri Cipta Apsari, Hery Wibowo, Olih Solihin
58

Pemberian Edukasi Manajemen Stress dalam Mengembangkan Usaha pada Pelaku UMKM

90–96 Rika Sarfika, Mulyanti Roberto Muliantino, Luciana Luthan, Felga Zulfia Rasdiana, Putri Indah Permata
52

Pembuatan Nugget Terong sebagai Alternatif Olahan Hasil Pertanian Pada KWT Mawar Kota Banjarbaru

97–106 Putriana Salman, Tino Kemal Fattah, Muhammad Syahid Pebriadi
95
Lihat semua terbitan