Optimalisasi Penyerapan Zakat Melalui Konsep Islamic Marketing

Authors

  • Neng Evi Kartika Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi, Universitas Kuningan, Kabupaten Kuningan

DOI:

https://doi.org/10.30651/imp.v1i2.10323

Abstract

Zakat is an obligation that must be carried out by a Muslim and a special instrument which can improve the life of various groups with both positions become muzakki and mustahik. Absorption potential of zakat is minimal and has not touched many people are required to tithe. One contributing factor could be seen from the management failed to give satisfaction and confidence. This study aims to determine how big are influential Islamic Marketing concept consisting of Rabbaniyyah, akhlaqiyah, al-waqi'iyah and insaniyah in the management and sequestration potential of zakat is done by amil zakat institutions in Indonesia. The analysis of this study used a questionnaire to test validity, and Reliability of simple linear regression analysis. The results showed that the concept of Islamic Marketing potential positive influence in the management of zakat to the value of R Square 59.45%, meaning that the factors that influence the management of zakat potential can be explained by the independent variables (the concept of Islamic Marketing) and the remaining 40.55% is influenced by other factors not examined in this study.

Zakat merupakan kewajiban yang harus dilaksanakan oleh seorang Muslim dan merupakaninstrumen yang istimewa dimana bisa menyejahterakan berbagai kalangan dengan posisi baik menjadi muzakki maupun mustahik. Penyerapan potensi zakat masih minim dan belum menyentuh banyak kalangan wajib berzakat. Salah satu faktor penyebabnya bisa dilihat dari pengelolaan yang kurang memberikan kepuasan dan kepercayaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh konsep Islamic Marketing yang terdiri dari Rabbaniyyah, akhlaqiyah, al-waqi’iyah dan insaniyah dalam pengelolaan dan penyerapan potensi zakat yang dilakukan oleh lembaga amil zakat di Indonesia. Analisis penelitian ini menggunakan kuesioner dengan uji validitas, realiabilitas dan analisis regresi linier sederhana. Hasil penelitian menunjukan bahwa konsep Islamic Marketing berpengaruh positif dalam pengelolaan potensi zakat dengan nilai R Square 59.45%, artinya faktor-faktor yang mempengaruhi pengelolaan potensi zakat dapat dijelaskan oleh variabel independen (konsep Islamic Marketing) dan sisanya sebesar 40.55% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Keyword: Islamic Marketing; Role of Zakat; Islamic Marketing; Zakat; Stata

 

Author Biography

Neng Evi Kartika, Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi, Universitas Kuningan, Kabupaten Kuningan

Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi, Universitas Kuningan, Kabupaten Kuningan

References

Hafidhuddin, D (2011) Peran Strategis Organisasi Zakat dalam Menguatkan Zakat di Dunia, Al-Infaq, 2(1).

Fauziah, Nur (2021). Penerapan Islamic Marketing Straegy dan Islamic Human Resource Management di UB Surya Madiun. Journal of Economis and Business Research Vol.1 No.1, Januari – uni 2021: 48-65

Nurhasanah, Siti (2018) Maksimalisasi Potensi Zakat Melalui Peningkatan Kesadaran Masyarakat. JEBI Vol 3, No 2 Juli – Desember.

Sudewo, E. 2004. Manajemen Zakat. Jakarta: Spora Internusa Prima

Mubarok, N. & Maldina, E. Y. (2017). Strategi Pemasaran Islami Dalam Meningkatkan Penjualan Pada Butik Calista. Jurnal I-Economic Vol.3 No. 1 Juni 2007

Dacholfany, M. I. (2017). Inisiasi Strategi Manajemen Lembaga Pendidikan Islam Dalam Meningkatkan Mutu Sumber Daya Manusia Islami di Indonesia Dalam Menghadapi Era Globalisasi. At-Taqdid Vol. 1 No. 1 Januari-Juni 2017.

Farida, I. (2011). Pengaruh Penerapan Layanan Marketing Syariah dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan (Rumah Makan Wong Solo Cabang Tebet). Skripsi. Jakarta: UIN Syarif Hidayatullah.

Kertajaya, H. & Sula, M. S. (2006). Syariah Marketing. Bandung: Mizan Pustaka.

Makruflis, M. (2019). Dampak Positif Sumber Daya Manusia Islami Bagi SDM di Bank Syariah Mandiri KCP Ujung Tanjung Rohil. Jurnal Nathiqiyah Vol. 2 No. 1 Jan-Jun 2019.

Mubarok, N. & Maldina, E. Y. (2017). Strategi Pemasaran Islami Dalam Meningkatkan Penjualan Pada Butik Calista. Jurnal I-Economic Vol.3 No. 1 Juni 2007.

Ramadhan, A. D. I. (2018). Implementasi Marketing Mix Berbasis Syariah Pada PT BRI Syariah Kcp Kepanjen. SKRIPSI. Malang: Jurusan Perbankan Syariah UIN Malang.

Ratnasari, A. (2019). Strategi Pemasaran di BMT Surya Kencana Balong Ponorogo

Dalam Perspektif Ekonomi Syariah. Skripsi, Ponorogo: Jurusan Hukum Ekonomi Syariah Fakultas Syariah.

Samsuni. (2020). Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Nilai-nilai Islami.

Tarbiyah Islamiyah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Agama Islam, 10(1).

Yusuf, B. (2015). Manjemen Sumber Daya Manusia di Lembaga Keuangan Syariah. Jakarta: Rajawali Pers

Qardawy, M. Y. (1998). Konsepsi Islam dalam Mengentas Kemiskinan. Surabaya: Bina Ilmu.

Ali, Syed Hussnain, What Is Islamic Marketing, 2011, University of Lahore, Pakistan

Al-Qur’an dan terjemahnya, 30 Juz, Departemen Agama Republik Indonesia,

Azrin, Ahmad Adnan, Theoritical Framework for Islamic Marketing: Do We Need a New Paradigm, 2013, University Sultan Zainal Abidin Trengganu, Malaysia.

Published

2021-09-30