Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Nasabah Pada PT. Bank Bukopin Cabang Gajah Mada Medan

Authors

  • Yessy Alvi Sundari Program Studi Manajemen,Fakultas Ekonomi, Universitas Medan Area, Medan Indonesia
  • Teddi Pribadi Program Studi Manajemen,Fakultas Ekonomi, Universitas Medan Area, Medan Indonesia
  • Hery Syahrial Program Studi Manajemen,Fakultas Ekonomi, Universitas Medan Area, Medan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.30651/jms.v9i4.24005

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui apakah kualitas pelayananan berpengaruh positif sinifikan terhadap kepuasan nasabah pada PT. Bank Bukopin Cabang Gajah Mada Medan, untuk mengetahui apakah kualitas produk berberpengaruh positif signifikan terhadap kinerja kepuasaan nasabah pada PT. Bank Bukopin Cabang Gajah Mada Medan serta untuk mengetahui apakah kualitas pelayanan dan kualitas produk berpengaruh positif signifikan terhadap kepuasan nasabah PT. Bank Bukopin Cabang Gajah Medan. Populasi dalam penelitian ini yaitu nasabah PT. Bank Bukopin Cabang Medan yang berjumlah 24.711 Sampel dalam penelitian ini berjumlah 80 orang yang mengacu teori Roscoe .

Downloads

Published

2024-09-14

How to Cite

Sundari, Y. A., Pribadi, T., & Syahrial, H. (2024). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Nasabah Pada PT. Bank Bukopin Cabang Gajah Mada Medan. Jurnal Masharif Al-Syariah: Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syariah, 9(4). https://doi.org/10.30651/jms.v9i4.24005

Issue

Section

Artikel