Pembentukan Keluarga Sakinah Di Griya Parenting Indonesia
DOI:
https://doi.org/10.30651/.v2i1.1414Abstrak
Abstrak
Penelitian ini dilatarbelakangi pada konsep pembentukan keluarga sakinah
yang sebagian besar ialah background gerak aktif dari peran suatu lembaga
parenting. Pembinaan parenting pada orang tua sangat diperlukan mengingat
keadaan emosional dna mental orangtua yang masih beragam. Pembinaan studi
parenting ini juga dilaksanakan di Lembaga Griya Parenting Indonesia.
Permasalahan yang dikaji menjadi sorot utama peneliti ini antara lain adalah
Bagaimana konsep keluarga sakinah di Griya Parenting Indonesia?, Bagaimana
implementasi pembentukan keluarga sakinah di Griya Parenting?
Penelitian ini bersifat kualitatif dengan latar Griya Parenting Indonesia.
Pemngumpulan data dilakukan dengan mengadakan observasi pasif, wawancara
terstruktur dan dokumenasi. Pemeriksaan keabsahan data dilakukan dengan
triangulasi, yaitu triangulasi teknik, triangulasi sumber dan triangulasi waktu.
Hasil penelitian menunjukkan dari sudut pandang hukum islam bahwa Allah
menentapkan Orang tua sebagai pemegang pemeliharaan dan pendidikan seorang
anak secara baik maksimal dan juga termaktub dalam Undang-undang Nomor 1
Tahun 1974 tentang Perkawinan adanya suatu perkawinan yang menimbulkan
kewajiban-kewajiban dari sahnya perkawinan. Griya parenting Indonesia,
menunjukkan orang tua yang mendidik anaknya yang menggunakan pembinaan
Studi Parenting yang sesuai tuntunan Islam akan membuat seorang anak
mempunyai kemmapuan intelektual dan fisik yang bagus, termasuk
perkembangan emosi dan sosialnya.
Implikasi Studi Parenting yang terjadi melalui langkah-langkah dari
perencanaan Griya Parenting Indonesia dalam melakukan pembinaan keluarga
sakinah dengan menentukan visi misi, sasaran , prosedur, subyek serta obyek
pembinaan keluarga sakinah tersebut. Perencanan tersebut selanjutnya dijadikan
panduan kegiatan Griya parenting Indonesia. Dengan menggunakan unsur-unsur
kelengkapan perencanaan, diantarnya subyek pembinaan, materi pembinaan,
pemateri, dan metode. Pembinaan melalui seminar ataupun lewat media Massa.
Kata Kunci : Pembentukan keluarga sakinah, Griya Parenting Indonesia
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to Maqasid Journal and Department Islamic Family Law (Ahwal al Syakhshiyah) Faculty Of Islamic Religiuos Universitas Muhammadiyah Surabaya as publisher of the journal.
Copyright encompasses exclusive rights to reproduce and deliver the article in all form and media, including reprints, photographs, microfilms and any other similar reproductions, as well as translations. The reproduction of any part of this journal, its storage in databases and its transmission by any form or media, such as electronic, electrostatic and mechanical copies, photocopies, recordings, magnetic media, etc., will be allowed only with a written permission from Maqasid Journal and Department Islamic Family Law (Ahwal al Syakhshiyah) Faculty Of Islamic Religiuos Universitas Muhammadiyah Surabaya.
Department Islamic Family Law (Ahwal al Syakhshiyah) Faculty Of Islamic Religiuos Universitas Muhammadiyah Surabaya, the Editors and the Advisory Editorial Board make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in the Maqasid are sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.
Rights of Authors
The Maqasid Journal and Department Islamic Family Law (Ahwal al Syakhshiyah) Faculty Of Islamic Religiuos Universitas Muhammadiyah Surabaya recognize the retention of the following:
- Patent and trademark rights and rights to any process or procedure described in the article.
- The right to photocopy or make single electronic copies of the article for their own personal use, including for their own classroom use, or for the personal use of colleagues, provided the copies are not offered for sale and are not distributed in a systematic way outside of their employing institution (e.g. via an e-mail list or public file server). Posting of an article on a secure network (not accessible to the public) within the authors institution is permitted.
- The right, subsequent to publication, to use the article or any part thereof free of charge in a printed compilation of works of their own, such as collected writings or lecture notes.