Analisis Pengelolaan dan Pengendalian Piutang Pada Perumdam Tirta Dharma Purabaya Kabupaten Madiun
DOI:
https://doi.org/10.30651/stb.v4i2.24745Kata Kunci:
Pengelolaan dan Pengendalian Piutang, Receivable Turn Over, Averange Collection periode, Rasio Tunggakan, Rasio PenagihanAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana pengelolaan dan pengendalian piutang yang dilakukan oleh Perusahaan Umum Daerah Air Minum Tirta Dharma Purabaya Kabupaten Madiun pada tahun 2020 – 2021, serta mengetahui tingkat efektivitas dalam penagihan piutangnya. Metode penelitian yang digunakan yaitu deskriptif kuantitatif dengan sumber data primer dan sekunder. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis rasio perputaran piutang (receivable turn over), rasio periode rata-rata pengumpulan piutang (average collection period), rasio tunggakan dan rasio penagihan. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpukan bahwa Perusahaan Umum Daerah Air Minum Tirta Dharma Purabaya Kabupaten madiun dilihat dari standar efektivitas pengelolaan piutang, tingkat perputaran piutang sangat efektif yaitu sebesar 8,8 kali pada tahun 2020 dan 8,5 kali pada tahun 2021, periode pengumpulan piutang tidak efektif yaitu selama 41 hari pada tahun 2020 dan 43 hari pada tahun 2021, rasio tunggakan sangat efektif yaitu sebesar 11% pada tahun 2020-2021 dan rasio penagihan efektif yaitu sebesar 89% pada tahun 2020-2021.
Referensi
Al Rachmat, N. A. R. (2018). Efejktivitas Penagihan Piutang pada PDAM Kabupaten Banyuasin (Studi Kasus Pada PDAM Banyuasin). Jurnal Riset Terapan Akuntansi, 2(2), 149-152.
Agustina, S., & Nugraheni, A. P. (2020). Analisis Perputaran Piutang Sebelum Dan Sesudah Perubahan Tarif Pada PDAM Kota Salatiga. Jurnal Riset Akuntansi Politala, 3(2), 88-95.
Marlini, W., & Utami, M. W. (2019). Analisis Perputaran Piutang, Piutang Rata-Rata dan Rasio Piutang Atas Pendapatan Terhadap Profitabilitas pada PDAM Tirta Bumi Sentosa Kabupaten Kebumen. Jurnal E-Bis (Ekonomi-Bisnis), 3(1), 84-95.
Widayanti, I. H. (2019). Analisis Pengelolaan dan Pengendalian Piutang untuk Meningkatakan Efektivitas Penagihan Piutang Macet di PDAM Tirta Binangun Kabupaten Kulon Progo (Doctoral dissertation, STIE YKPN).
Mbae, I. (2020). Analisis Pengendalian Piutang Pada PDAM Kabupaten Poso. Ekomen, 15(2), 38-45.
VIRGIAWAN, A. G., Wahyudi, T., & Sari, R. (2018). Analisis Efektivitas Pengelolaan Piutang pada PDAM Tirta Musi Palembang. (Doctoral dissertation, Sriwijaya University).
Isriyantiningsih, fajri. 2021. Analisis Pengendalian Piutang pada Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Bukae Kabupaten Luwu Utara. (Universitas Muhammadiyah Palopo).
Kasmir. 2021. Analisis Laporan Keuangan. Cetakan ke dua belas. Depok: Rajawali Pers.
Martani Dwi. 2016. Akuntansi Keuangan Menengah Berbasis PSAK. Jakarta: Salemba empat.
Keown, J. 2008. Manajemen Keuangan Prinsip & Penerapan. Macanan Jaya Cemerlang.
Yunus, Y., & Wijaya, R. S. (2021). Analisis Efektivitas Pengelolaan dan Sistem Pengendalian Piutang Pada PT. Gunung Naga Distribusi. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Dharma Andalas, 23(2), 397-406.
Ningsih, S. Y. (2018). Analisis Sistem Pengendalian Piutang pada PT. Rajagrafindo Persada Cabang Makasar. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Muhammadiyah Makasar: Makasar.
Husnaeni. (2017). Analisis Tingkat Perputaran Piutang Terhadap Pengelolaan Piutang pada PT. Sinar Galesong Mandiri Makasar. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Muhammadiyah Makasar: Makasar.
Azizah, A. A. (2017). Analisis Perputaran Piutang dan Peranannya dalam Laporan Arus Kas pada PDAM Kabupaten Bulukumba. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Muhammadiyah Makasar: Makasar.
Tambunan, D., & Noviana, S. (2016, October). Analisis Tingkat Perputaran Piutang Pada Pt Perdana Gapuraprima Periode 2012-2014. In Prosiding Seminar Nasional INDOCOMPAC.
Methasari, M. E. L. A. N. N. Y. (2019). Efektifitas Manajemen Piutang Dalam Upaya Meningkatkan Modal Kerja Pada PT. BPR Aridha Arta Nugraha.
Wendri, S. (2018). Analisis Pengelolaan Perpustakaan Daerah di Kabupaten Kuantan Singingi (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau).
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 SUSTAINABLE JURNAL AKUNTANSI
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Hak Cipta
Hak cipta terhadap artikel yang diterbitkan di Sustainable : Jurnal Akuntansi.
Penulis harus menyerahkan hak cipta pada jurnal dengan menandatangai dan mengirimkan form penyerahan hak cipta (template) melalui email sustainable@um-surabaya.ac.id
Penulis dapat menyebarluaskan artikelnya melalui media manapun.
Lisensi
Setiap karya yang ditulis penulis dilisensi dengan Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.