Tinjauan Elektronisasi Sistem Pembayaran Klaim Kecelakaan di PT. Jasa Raharja pada Masa Pandemi
DOI:
https://doi.org/10.30651/stb.v2i2.14254Kata Kunci:
Cash Expenditure System and Procedure, Internal Control, Sistem dan Prosedur Pengeluaran Kas, Pengendalian InternalAbstrak
ABSTRACT
The number of traffic accidents during the pandemic is still high despite the large-scale social restrictions (PSBB) set by the government. The high number of accidents has an impact on the filing of traffic accident claims. Claims payments in Eks-Karesidenan Madiun are based at PT Jasa Raharja (Persero) Madiun Branch Representative Office so that claims payments become complex. This should be minimized with good systems and procedures given the current pandemic conditions. This study aims to analyze the cash expenditure system of compensation to PT. Jasa Raharja (Persero) Madiun Branch Representative Office during the Covid 19 pandemic. The method used is descriptive qualitative. Data collection techniques with interviews, observations and documentation. The results showed that the system and procedure for payment of accident claim at PT Jasa Raharja (Persero) Madiun Representative Office has been supported in efforts to improve its internal control. The application system used in Jasa Raharja has adopted the development of revolution 4.0 so that in its internal control is good even though there are trapping functions.
ABSTRAK
Angka kecelakaan lalu lintas pada masa pandemi masih tinggi walaupun adanya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang ditetapkan oleh pemerintah. Tingginya angka kecelakaan ini berdampak pada pengajuan klaim kecelakaan lalu lintas. Pembayaran klaim di Eks-Karesidenan Madiun berpusat di PT Jasa Raharja (Persero) Kantor Perwakilan Cabang Madiun sehingga pembayaran klaim menjadi kompleks. Hal ini harus dapat diminimalkan dengan sistem dan prosedur yang baik mengingat kondisi pandemi seperti saat ini. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis sistem pengeluaran kas pemberian santunan pada PT. Jasa Raharja (Persero) Kantor Perwakilan Cabang Madiun di masa pandemi Covid 19. Metode yang digunakan yaitu kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem dan prosedur pembayaran klaim kecelakaan di PT Jasa Raharja (Persero) Kantor Perwakilan Madiun sudah mendukung dalam upaya meningkatkan pengendalian internnya. Sistem aplikasi yang digunakan di Jasa Raharja telah mengadopsi perkembangan revolusi 4.0 sehingga dalam pengendalian internalnya sudah baik walaupun terdapat perangkapan fungsi.
Referensi
Audila, R. P., & Pramudyastuti, O. L. (2020). Analisis Sistem Pengendalian Internal Pada Penerimaan Premi Asuransi di PT. Jasaraharja Putera. Jurnal Penelitian Ekonomi Dan Akuntansi (JPENSI), 5(3), 207–216. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30736%2Fjpensi.v5i3.353
Ibrahim, J. M., Nuraina, E., & Yusdita, E. E. (2020). The Success of The Enterprise Resource Planning (ERP) System in Mobile Communication Operator Branch Offices. In Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi (FIPA) (pp. 90–104).
Kabuhung, M. (2013). Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan Dan Pengeluaran Kas Untuk Perencanaan Dan Pengendalian Keuangan Pada Organisasi Nirlaba Keagamaan. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Mannajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(3), 39–48. https://doi.org/https://doi.org/10.35794/emba.1.3.2013.1832
Lisma, M., & Oktariansyah. (2018). Analisis Prosedur Pengeluaran Kas Pada PT Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Selatan. Jurnal Media Akuntansi (Mediasi), 1(1), 40–49. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.31851/jmediasi.v1i1.2366
Mulyadi. (2017). Sistem Akuntansi. Salemba Empat.
Purwati, R. A., Nuraina, E., & Yusdita, E. E. (2021). Studi
Fenomenologi Perilaku Mahasiswa Pengguna KRS Online. Jurnal Akuntansi Kontemporer (JAKO), 13(1), 51–64. https://doi.org/https://doi.org/10.33508/jako.v13i1.2699
Putri, S. E., & Setiawan, A. B. (2016). Analisis Sistem Pengendalian Intern Terhadap Sistem Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas Pada PT. Jasa Raharja (Persero) Kantor Perwakilan Bogor. Jurnal Akunida, 2(1), 27–42. https://doi.org/https://doi.org/10.30997/jakd.v2i1.619
Rahma, A., & Mutmainah, S. (2020). Penerapan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Pemberian Kredit Pada PT.Pegadaian (Persero) Unit Pelayanan Cabang Kaliwungu. Jurnal Aktual Akuntansi Keuangan Bisnis Terapan (AKUNBISNIS), 3(1), 39–51. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.32497/akunbisnis.v3i1.1970
Sugiastuti, R. H., Dzulkirom, M., & Dwiatmamto. (2014).
Analisis Sistem Dan Prosedur Pembayaran Klaim Kecelakaan Dalam Upaya Meningkatkan Pengendalian Intern (Studi Kasus pada PT.Jasa Raharja (Persero) Kantor Perwakilan Malang). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 13(1), 1–10.
Sumarauw, M. F. (2013). Evaluasi Sistem dan Prosedur Akuntansi Atas Pembayaran Klaim Asuransi Kesehatan Pada Pt. Askes (Persero). Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(3), 331–338. https://doi.org/https://doi.org/10.35794/emba.1.3.2013.1742
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta
Hak cipta terhadap artikel yang diterbitkan di Sustainable : Jurnal Akuntansi.
Penulis harus menyerahkan hak cipta pada jurnal dengan menandatangai dan mengirimkan form penyerahan hak cipta (template) melalui email sustainable@um-surabaya.ac.id
Penulis dapat menyebarluaskan artikelnya melalui media manapun.
Lisensi
Setiap karya yang ditulis penulis dilisensi dengan Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.