PENGARUH LABA AKUNTANSI, KOMPONEN ARUS KAS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR
DOI:
https://doi.org/10.30651/stb.v2i2.15247Keywords:
Accounting earnings, cash flow component, stock pricesAbstract
ABSTRAK
Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh laba akuntansi, komponen arus kas terhadap harga saham. Penelitian ini menggunakan data laporan keuangan perusahaan yang terdaftar dalam LQ 45 dibursa efek Indonesia mulai tahun 2014-2019. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Sampel penelitian ini diuji dengan menggunakan analisis regresi berganda dan uji hipotesis yaitu uji f dan uji t. Hasil uji hipotesis yakni uji f menjelaskan bahwa laba akuntansi, arus kas operasional, arus kas investasi dan arus kas pendanaan berpengaruh terhadap harga saham dengan nilai signifikasin sebesar 0,046<0,05. Uji f menjelaskan bahwa laba akuntansi secara parsial yang berpengaruh terhadap harga saham senilai 0,044<0,05. Variabel lainnya antara lain arus kas operasional, arus kas investasi dan arus kas pendanaan tidak berpengaruh terhadap harga saham.
References
Agus Purwaji Wibowo, S. L. H. (2016). Pengantar Akuntansi 1. Salemba Empat.
Asrianti, & Rahim, S. (2015). Pengaruh Laba Dan Arus Kas Terhadap Harga Saham Perusahaan Lq 45 Di Bursa Efek Indonesia. Akuntansi Aktual, 3(1), 17. http://journal2.um.ac.id/index.php/jaa/article/view/7181
Catur sasongko, A. F. (2018). Akuntansi Suatu Pengantar. Salemba Empat.
Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete (Dengan Program IBM SPSS 23). Penerbit Universtas Diponegoro Semarang.
Nuraini. (2009). Pengaruh Laba dan Komponen Arus Kas Terhadap Harga Saham. TEMA, 6(170–182).
Sulia. (2012). Pengaruh Laba Akuntansi, Arus Kas, Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Harga Saham Perusahaan Lq45 Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Wira Ekonomi Mikroskil, 2(2), 85–94.
Sumarsono. (2004). Metode Penelitian Akuntansi: beserta Contoh Interprestasi Hasil Pengolahan Data. Fakultas Ekonomi UPN “Veteran†Jawa Timur, Surabaya.
Yuliana, T., & Rismansyah. (2019). Pengaruh Laba Bersih dan Arus Kas terhadap Harga Saham pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manivestasi, 1(1), 67–85.
Yuliusman. (2009). Analisis Hubungan Arus Kas dengan Harga Saham pada Perusahaan yang Tergabung Dalam Kelompok LQ 45 Di Bursa Efek Indonesia Periode 2007-2008. Jurnal Infestasi, 5(2), 85–95.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 SUSTAINABLE
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Copyright
Copyright for articles published in Sustainable: Accounting Journal.
Authors must submit copyright to the journal by signing and sending the copyright assignment form (template) via email sustainable@um-surabaya.ac.id
Authors can disseminate their articles through any media.
Licence
Every work written by the author is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.