Pengaruh Kompetensi, Etika, Independensi, Tekanan Anggaran Waktu dan Fee Audit Terhadap Kualitas Audit
DOI:
https://doi.org/10.30651/stb.v1i2.10653Keywords:
Etika Auditor, Fee Audit, Independensi Auditor, Kompetensi Auditor, Kualitas Audit, Tekanan Anggaran WaktuAbstract
ABSTRACT
Audit quality can be influenced by several factors including competence, ethics, independence, time budget pressure and audit fees. The research approach used is a quantitative approach. The data analysis technique used is multiple regression analysis technique. The data quality test used is a validity test and a reliability test. For the classical assumption test, the normality test, multicollinearity test and heteroscedasticity test are used. While the hypothesis testing in this study used the F statistical test and the T statistical test. The results of this study indicate that competence, ethics, independence, time budget pressure and audit fees simultaneously have a significant effect on audit quality with a significance value of 0.009. Partially, only time budget pressure and audit fees have an effect on audit quality with a significance value of 0.038 and 0.002, competence, ethics and independence have no effect on audit quality with a significance value of 0.788, 0.378, and 0.501. This study shows that time budget pressure and audit fees have a very important role in influencing audit quality, for auditors are expected to be able to improve competence, comply with professional ethics and maintain an attitude of independence in carrying out their duties
Keywords: Audit Fee; Audit Quality; Auditor Competence; Auditor Ethics; Auditor Independence; Time Budget Pressure
Â
ABSTRAK
Kualitas audit dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor antara lain kompetensi, etika, independensi, tekanan anggaran waktu dan fee audit. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis regresi berganda. Uji kualitas data yang digunakan adalah uji validitas dan uji reliabilitas. Untuk uji asumsi klasik yang digunakan adalah uji normalitas, uji multikolonieritas dan uji heteroskedastisitas. Sedangkan pengujian hipotesis dalam penelitiana ini menggunakan uji statistik F dan uji statistik t. Hasil penelitian ini menunjukkan kompetensi, etika, independensi, tekanan anggaran waktu dan fee audit secara simultan berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit dengan nilai signifikansi 0.009. Secara parsial hanya tekanan anggaran waktu dan fee audit yang berpengaruh terhadap kualitas audit dengan nilai signifikansi 0.038 dan 0.002, kompetensi, etika dan independensi tidak berpengaruh terhadap kualitas audit dengan signifikansi 0.788, 0.378, dan 0.501. Penelitian ini menunjukkan tekanan anggaran waktu dan fee audit memiliki peran yang sangat penting dalam mempengaruhi kualitas audit, untuk auditor diharapkan mampu meningkatkan kompetensi, mematuhi etika profesi dan menjaga sikap independensi dalam melakukan tugasnya.
Kata Kunci: Etika Auditor; Fee Audit; Independensi Auditor; Kompetensi Auditor; Kualitas Audit; Tekanan Anggaran WaktuReferences
Agoes, Sukrisno. 2017. Auditing (Petunjuk Praktis Pemeriksaan Akuntan Oleh Akuntan Publik), Edisi 5.Buku 1. Penerbit Salemba Empat Jakarta.
Al Haryono Jusup. 2014. Auditing (Pengauditan). Yogyakarta: Bagian Penerbitan STIE YKPN.
Alfiati, Rifka. 2017. Pengaruh Etika Auditor, Skeptisisme Profesional Dan Kompetensi Auditor Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Kantor Inspektorat Provinsi Sumatera Barat). Skripsi. Program Studi S1 Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Negeri Padang.
Amir Abadi Jusuf. 2017. Jasa Audit dan Assurance 2: Pendekatan Terpadu. Jakarta : Salemba Empat.
Andrianto, M., Maharani, R., & Nuraini, F. (2018). Persepsi Mahasiswa Akuntansi Terhadap Pentingnya Akuntansi Forensik Sebagai Pengajaran Akuntansi Di Universitas ( Studi Kasus Pada Universitas Muhammadiyah Surabaya ). BALANCE: Economic, Business, Management and Accounting Journal. https://doi.org/10.30651/blc.v15i02.1786
Arens, Alvin A., Randal J. Elder dan Mark S. Beasly. 2014. Auditing dan Assurance Services: An Integrated Approach. Fifteenth Edition. England. Penerbit:Pearson.
Arens, Alvin A., Randal J. Elder dan Mark S. Beasly. 2015. Auditing dan Jasa Assurance Pendekatan Terintegrasi. Jilid 1. Edisi Lima Belas. Jakarta : Erlangga.
Ariningsih, Putu Setia dan I Made Mertha. 2017. Pengaruh Independensi, Tekanan Anggaran Waktu, Risiko Audit Dan Gender Pada Kualitas Audit. ISSN : 2302-8556. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 18.2: 1545-1574.
Cahyani, Gusti., Dewi Zulvia. 2019. Pengaruh Etika Audit Dan Fee Audit Terhadap Kualitas Audit Di Kantor Akuntan Publik (KAP) Kota Padang. ISSN : 2556-2278. E-Jurnal Pundi Vol 03, No. 01, Maret 2019.
Datrini, Luh Kade., Ni Luh Arlia Sugiarmini. 2017. Pengaruh Skeptisme Profesional, Independensi, Kompetensi, Etika, Dan Role Stress Auditor Terhadap Kualitas Audit Pada Kantor Bpk Ri Perwakilan Provinsi Bali. ISSN : 2301-8879. E-Jurnal KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi; Vol. 9, No. 1 Juli 2017: 01-14.
Dewi, Putu Sita Crusyta., Ni Ketut Lely Aryani Merkusiwati, 2017. Pengaruh Tekanan Waktu Terhadap Kinerja Auditor: Whistleblowing Intention Sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 19(2), 1088-1115.
Djatmiko, M. Budi., M. Zulfa Hadi Rizkina. 2014. Etika Profesi, Profesionalisme, Dan Kualitas Audit. ISSN : 1693-4482. www.stiestembi.ac.id/?&c=jurnal-star, Vol XI, No. 2- 2014.
Fachruddin, Wan., Angelia Pribadi. 2018. Apakah Prosedur Audit Merupakan Pengungkit Besarnya Penetapan Fee Audit. E-Jurnal Akuntansi dan Keuangan Methodist Universitas Harapan Medan, ISSN 2599-0136.
Fatihudi, Didin. 2015. Metode Penelitian (Untuk Ilmu Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi). Zifatama Sidoarjo.
Fitrawansyah. 2014. Auditing. Jakarta : Salemba Empat.
Futri, Putu Septiani., Gede Juliarsa. 2014. Pengaruh Independensi, Profesionalisme, Tingkat Pendidikan, Etika Profesi, Pengalaman, dan Kepuasan Kerja Auditor Pada Kualitas Audit Kantor Akuntan Publil di Bali. ISSN : 2302-8556. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 7.2 (2014): 444-461.
Gayatri, Komang Dyah Putri., I.D.G. Dharma Suputra, 2016. Pengaruh Struktur Audit, Tekanan Waktu, Disiplin Kerja dan Komitmen Organisasi pada Kinerja Auditor. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 15(2), 1366-1391.
Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete (Dengan Program IBM SPSS 23), Edisi 8. ISBN : 979.704.015.1 Badan Penerbit Universtas Diponegoro.
Halim, Abdul. 2015. Auditing (Dasar-Dasar Audit Laporan Keuangan), Edisi Kelima Jilid 1. UPP STIM YKPN Yogyakarta.
Ikatan Akuntan Publik Indonesia. 2016. Standar Profesional Akuntan Publik. Jakarta: Salemba Empat.
Ikhsan, Arfan dan Ishak. 2018. Akuntansi Keperluan Edisi Revisi. Jakarta : Salemba Empat.
Imam Ghozali. 2014. Desain Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Semarang : Yoga Pratama.
Kadhafi, Muhammad., Nadirsyah dan Syukriy Abdullah. 2014. Pengaruh Independensi, Etika Dan Standar Audit Terhadap Kualitas Audit Inspektorat Aceh. ISSN : 2302-0164. E-Jurnal Akuntansi Universitas Syiah Kuala: 93-103.
Kurnia, Winda., Khomsiyah dan Sofie. 2014. Pengaruh Kompetensi, Independensi, Tekanan Waktu, Dan Etika Auditor Terhadap Kualitas Audit. ISSN : 2339-0832. E-Jurnal Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Trisakti Vol.I Nomor. 2 September 2014: 49-67.
Kurniawan, Sasangka Lambang. 2019. Pengaruh Independensi, Pengalaman Audit, Etika Auditor, Komitmen Auditor Dan Time Budget Pressure Terhadap Kualitas Audit (Kantor Akuntan Publik Wilayah Solo Dan Yogyakarta). Skripsi. Program Studi S1Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Maesaroh, Amelia. 2019. Pengaruh Independensi, Profesionalisme, Pengalaman dan Etika Auditor Terhadap Kualitas Audit Pada Kantor Akuntan Publik di Surabaya. Skripsi. Program Studi S1Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
Mathius Tandiontong. 2016. Kualitas Audit dan Pengukurannya. Bandung : Alfabeta.
Mulyadi. 2014. Sistem Akuntansi. Edisi 3, Cetakan ke-5. Salemba Empat, Jakarta.
Mulyadi. 2016. Auditing Edisi 6. Jakarta : Salemba Empat.
Mustikayani, Ni Luh Putu Desy., A.A.N.B.Dwirandra. 2016. Budaya Tri Hita Karana sebagai Pemoderasi Kompleksitas Tugas dan Tekanan Waktu Terhadap Kinerja Auditor. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 16(2), 1544-1573.
Peter et al. 2014. Akuntansi Keuangan (Intermediate Financial Reporting) Buku I. Salemba Empat : Jakarta.
Pratistha, K. Dwiyani., Ni Luh Sari Widhiyani. 2014. Pengaruh Independensi Auditor Dan Besaran Fee Audit Terhadap Kualitas Proses Audit. ISSN : 2302-8556. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 6.3: 419-428.
Randal J Elder, Mark S. Beasley , dan Alvin A. Arens. 2017. Auditing dan Jasa Assurance. Jakarta : Erlangga.
Rusmawati, Z., & Maharani, R. (2020). Analysis of Accounting Information System For Raw Material in PT Jadimas-Gresik. https://doi.org/10.4108/eai.13-2-2019.2286026
Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. CV Alfabeta Bandung.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.
Sunarsih, Ni Made., Ni Putu Shinta Dewi dan I Made Candra Wira Guna. 2019. Pengaruh Fee Audit, Kompetensi Auditor, Etika Auditor Dan Tekanan Anggaran Waktu Terhadap Kualitas Audit Kantor Akuntan Publik Wilayah Bali. E-Jurnal Akuntansi dan Keuangan Universitas Hindu Indonesia, ISSN 2655-9498.
Susmiyanti. 2016. Pengaruh Fee Audit, Time Budget Pressure Dan Kompleksitas Tugas Terhadap Kualitas Audit Dengan Pengalaman Auditor Sebagai Variabel Moderating. Skripsi. Program Studi S1Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Negeri Yogyakarta.
Sutrisno, Edy. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana Prenadamedia Group.
Tandiontong, Mathius. 2015. Kualitas Audit dan Pengukurannya. ISBN: 979-3576-09-9. Bandung: CV Alfabeta.
Tandiontong, Mathius. 2016. Kualitas Audit dan Pengukurannya. Bandung: CV Alfabeta.
Triana, Anggi Cahyaning. 2017 Pengaruh Independensi, Etika Auditor, Kompetensi, Dan Standar Audit Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Kap Jawa Tengah Dan Yogyakarta). Skripsi. Program Studi S1Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Trihapsari, Dyah Ayu., Indah Anisykurlillah. 2016. Pengaruh Etika, Independensi, Pengalaman Audit Dan Premature Sign Off Terhadap Kualitas Audit. ISSN : 2252-6765. E-Jurnal Akuntansi Universitas Negeri Semarang (2016).
Tuanakotta, Theodorus M. 2015. Audit Kontemporer (International Standards on Auditing). Jakarta: Salemba Empat.
Wardhani, A. A. I. Tirtamas Wisnu., Ida Bagus Putra Astika. 2018. Pengaruh Kompetensi, Akuntabilitas Dan Independensi Pada Kualitas Audit Dengan Etika Auditor Sebagai Variabel Moderasi. ISSN : 2302-8556. E-Jurnal Akuntansi Udayana Vol. 23.1 (2016).
Wiratama, William Jefferson., Ketut Budiartha. 2015. Pengaruh Independensi, Pengalaman Kerja, Due Profesional Care dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit. ISSN : 2302-8578. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 10.1 (2015): 91-106.
Zam, D. R. P., dan Rahayu, S. 2015. Pengaruh Tekanan Anggaran Waktu (Time Budget Pressure), Fee Audit Dan Independensi Auditor Terhadap Kualitas Audit (Studi Kasus Pada Kantor Akuntan Publik di Wilayah Bandung). ISSN: 2355-935. E-Proceeding of Management: Vol.2, No.2. Agustus:1800-1807.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright
Copyright for articles published in Sustainable: Accounting Journal.
Authors must submit copyright to the journal by signing and sending the copyright assignment form (template) via email sustainable@um-surabaya.ac.id
Authors can disseminate their articles through any media.
Licence
Every work written by the author is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.