Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Pada Divisi Laboratorium PT. Wings Surya

Authors

  • Muhammad Harianto Universitas Muhammadiyah Surabaya
  • M Anang Firmansyah Universitas Muhammadiyah Surabaya
  • Rina Maretasari Universitas Muhammadiyah Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.30651/blc.v15i02.1784

Abstract

ABSTRACT

 PT. Wings Surya pays attention to the work environment and compensation to improve employee performance. This study examines the influence of the work environment (X1) and compensation (X2) on employee performance (Y) in the laboratory division of PT. Wings Surya. This study aims to determine the effect of the work environment and compensation on employee performance. This study uses a descriptive quantitative approach. Data collection methods used were distributing questionnaires and recording documents. Data analysis in this study uses multiple linear regression analysis which is processed using a computer with the SPSS 20 for Windows program. Based on the results of research testing can be drawn two conclusions that Work environment (X1) and compensation (X2) affect simultaneously (simultaneously) on employee performance in the laboratory division of PT. Wings Surya (Y) because the Fcount value is 51,548> Ftable 3,172. Among the work environment (X1) and compensation (X2) the more dominant variable significantly influences the employee's performance on the laboratory division of PT. Wings Surya is Compensation (X2) because the regression coefficient is biggest that is 0,481 .. Researcher suggest to Human Resources Department PT. Wings Surya pays attention to the work environment and compensation. In order for employees of laboratory division of PT. Solar Wings can improve their performance.

 

Keywords : Performance, Work Environment and Compensation

Correspondence to : muhammadharianto@gmail.com, anang.firmansyah@fe.um-surabaya.ac.id,  rina.maretasari@fe.um-surabaya.ac.id

 

ABSTRAK

            PT. Wings Surya memperhatikan lingkungan kerja dan kompensasi untuk meningkatkan kinerja karyawan. Penelitian ini meneliti tentang pengaruh lingkungan kerja (X1) dan kompensasi (X2) terhadap kinerja karyawan (Y) pada divisi laboratorium PT. Wings Surya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja dan kompensasi terhadap kinerja karyawan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah menyebarkan kuesioner dan mencatat dokumen-dokumen. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda yang diolah menggunakan komputer dengan program SPSS 20 for Windows. Berdasarkan hasil pengujian penelitian dapat ditarik dua kesimpulan yaitu Lingkungan kerja (X1) dan kompensasi (X2) berpengaruh secara bersama-sama (simultan) terhadap kinerja karyawan pada divisi laboratorium PT. Wings Surya (Y) karena nilai Fhitung 51,548 > Ftabel 3,172. Diantara lingkungan kerja (X1) dan kompensasi (X2) variabel yang lebih dominan secara signifikan pengaruhnya terhadap kinerja karyawan pada divisi laboratorium PT. Wings Surya adalah Kompensasi (X2) karena koefisien regresinya paling besar yaitu 0,481.. Peneliti menyarankan kepada bagian Human Resources Departement PT. Wings Surya memperhatikan lingkungan kerja dan kompensasi. Agar karyawan divisi laboratorium PT. Wings Surya dapat meningkatkan kinerjanya.

 

Kata kunci                : Kinerja, Lingkungan Kerja dan Kompensasi

Korespondensi         : muhammadharianto@gmail.com, anang.firmansyah@fe.um-surabaya.ac.id, rina.maretasari@fe.um-surabaya.ac.id

Author Biographies

Muhammad Harianto, Universitas Muhammadiyah Surabaya

Manajemen

M Anang Firmansyah, Universitas Muhammadiyah Surabaya

Manajemen

Rina Maretasari, Universitas Muhammadiyah Surabaya

Manajemen

References

Arianto, D. A. (2013). Pengaruh Kedisiplinan, Lingkungan Kerja dan Budaya Kerja terhadap Kinerja Tenaga Pengajar. Jurnal Economia, 9(2), 191-200.

Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Dhermawan, A. A., Sudibya, I. G., & Utama, I. W. (2012). Pengaruh Motivasi, Lingkungan Kerja, Kompetensi, dan Kompensasi terhadap Kepuasan Kerja dan Kinerja Pegawai di Lingkungan Kantor Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Bali. Jurnal Manajemen, Strategi Bisnis, dan Kewirausahaan, 6(2), 173-184.

Fatihudin, D. (2012). Metode Penelitian untuk Ilmu Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi dari Teori ke Praktek. Surabaya: PPs UMSurabaya.

Ghozali, I. (2013). Aplikasi analisis multibariate dengan program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Handaru, A. W. (2013). Pengaruh Lingkungan Kerja, Kompensasi dan Komitmen Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Karyawan di RS “Xâ€. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI), 4(1), 116-135.

Handoko, T. H. (2014). Manajemen Personalia & Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE.

Hasibuan, M. S. (2003). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

htpp://id.m.wikipedia.org/wiki/Wings_(perusahaan)?_e_pi_=7%2CPAGE_ID10%2C1315714556. (2016, Juli 15). Retrieved Agustus 12, 2016

Kasmir. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Kusuma, N. (2014). Analisis Pengaruh Lingkungan Kerja dan Kompensasi terhadap Kinerja Pegawai pada PT. Sun Motor Jebres Surakarta. Naskah Publikasi.

Mangkunegara, A. P. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: Rosda.

Muhammad, S. R., Adolfina, & Lumintang, G. (2016). Pengaruh Lingkungan Kerja, Kompensasi dan Beban Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada Dinas Pendapatan Daerah Kota Manado. Journal EMBA, 4(1), 045-055.

Nitisemito, A. S. (1984). Manajemen Persoalia. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Riduwan. (2007). Pengantar Statistika untuk Penelitian: Pendidikan Sosial, Ekonomi, Komunikasi. Bandung: CV. Alfabeta.

Riduwan. (2009). Metode & Teknik Penyusunan Proposal Penelitian. Bandung: CV. Alfabeta.

Salbiyah, S., & Mahardhika, B. W. (2017). Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Tenaga Kependidikan Universitas Muhammadiyah Surabaya Tahun 2016. Balance, 14(02).

Simbolan, N., & Prahiawan, W. (2014). Pengaruh Motivasi Intrinsik dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT Intimas Lestari Nusantara. Jurnal Ekonomi, 5(1), 35-41.

Sugiyono. ( 2015). Metode Pnelitian Kuantitatif, kualitatif, dan R & D. Bandung: CS Alfabeta.

Sunyoto, D. (2015). Penelitian Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Caps.

Surjosuseno, D. (2015). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada Bagian Produksi UD Pabrik Ada Plastic. AGORA, 3(2), 175-179.

Taufiq, M., & Hidayat, Z. (2012). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Disiplin Kerja serta Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten Lumajang. Jurnal WIGA, 2(1), 79-97.

Usman, H., & Akbar, R. S. (2003). Pengantar Statistika. Jakarta: Bumi Aksara.

Wijaya, T., & Andreani, F. (2015). Pengaruh Motivasi dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan pada PT Sinar Jaya Abadi Bersama. AGORA, 3(2), 37-41.

Published

2018-07-27

Issue

Section

Artikel