Pengaruh Strategi Bauran Pemasaran Terhadap Peningkatan Penjualan Pada Produk Dr. Kebab Bara Satriya Sidoarjo

Penulis

  • Nur Achmad Rofi’i Universitas Muhammadiyah Surabaya
  • Didin Fatihudin Universitas Muhammadiyah Surabaya
  • Mochamad Mochklas Universitas Muhammadiyah Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.30651/blc.v16i1.3141

Abstrak

ABSTRACT 

DR. KEBAB Bara Satriya is one of the fast food businesses in Sidoarjo regency. The purpose of this research is to find out which of the variables (product, price, promotion, place) has a dominant influence on the increase in sales of DR. KEBAB Bara Satriya, and to find out whether marketing strategies (marketing mix) have a simultaneous influence on increasing sales of DR. KEBAB Bara Satriya.

The method of approach to this research is a quantitative approach, the technique of collecting data with questionnaires and the sampling technique used is accidental sampling with a total of 60 respondents. The analytical method used is the method of multiple linear regression analysis using the normality test, hypothesis testing, F test, and t test. The data processed using the SPSS program produces the following regression equation: Y = 6.685+ 0.290X1 + (-0.266X2) + 0.462X3 + 0.364X4 + e. Based on hypothesis testing the results of the F test show that the marketing mix independent variables which include products, prices, promotions and places of influence simultaneously on increasing sales. While the t test shows that promotion is a variable that has a dominant influence on increasing sales.

Keywords                   : Marketing Mix, Increased Sales

Correspondence to       : mmochklas@gmail.com

 

ABSTRAK

DR. KEBAB Bara Satriya merupakan salah satu bisnis makanan cepat saji yang terdapat di kabupaten Sidoarjo. Tujuan dari peneltian ini untuk mengetahui manakah dari variabel (product, price, promotion, place) yang berpengaruh dominan terhadap peningkatan penjualan produk DR. KEBAB Bara Satriya, dan untuk mengetahui apakah strategi pemasaran (marketing mix) berpengaruh secara simultan terhadap peningkatan penjualan produk DR. KEBAB Bara Satriya.

Metode pendekatan penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif, teknik pengumpulan datanya dengan kuesioner dan teknik sampling yang digunakan adalah accidental sampling dengan jumlah 60 responden. Metode analisis yang digunakan adalah metode analisis regresi linier berganda dengan menggunakan uji normalitas, uji hipotesis, uji F, dan uji t. Data-data diolah dengan menggunakan program SPSS menghasilkan persamaan regresi sebagai berikut : Y = 6,685+ 0,290X1 + (-0,266X2) + 0,462X3 + 0,364X4 + . Berdasarkan pengujian hipotesis hasil uji F menunjukkan bahwa variabel bebas bauran pemasaran yang meliputi produk, harga, promosi dan tempat berpengaruh secara simultan terhadap peningkatan penjualan. Sedangkan uji t menunjukkan bahwa promosi adalah variabel yang berpengaruh secara dominan terhadap peningkatan penjualan.

Kata kunci                  : Bauran Pemasaran, Peningkatan Penjualan

Korespondensi             :  mmochklas@gmail.com

Biografi Penulis

Nur Achmad Rofi’i, Universitas Muhammadiyah Surabaya

Manajemen

Didin Fatihudin, Universitas Muhammadiyah Surabaya

Manajemen

Mochamad Mochklas, Universitas Muhammadiyah Surabaya

Manajemen

Referensi

Aaker, D. (2013). Manajemen Pemasaran Strategi (8 ed.). Jakarta: Salemba Empat.

Abdullah dan Tantri. (2012). Manajemen Pemasaran. Jakarta: Rajawali Pers.

Amir, M. T. (2012). Manajemen Strategik : Konsep dan Aplikasi. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Amstrong, K. (2008). Prinsip-Prinsip Pemasaran (12 ed.). Jakarta: Erlangga.

Assauri, S. (2010). Manajemen Pemasaran, Dasar, Konsep dan Strategi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Delianti, O. (2012). Manajemen Pemasaran. Yogyakarta. Didin Fatihudin, D., Jusni, & Mochklas, M. (2018). HOW MEASURING FINANCIAL PERFORMANCE . International Journal of Civil Engineering and Technology (IJCIET), 9(6): 553–557

Fatihudin dan Mochklas. (2017). Analysis of Factors Affecting Consumer Decisions Buy Motorcycle (Study on City of Surabaya Indonesia). International Journal Of Innovative Research & Development ISSN 2278 – 0211 .

Firmansyah, M.A., & Mochklas, M. (2018). The Effect of Quality of Interaction, Physical Environment and Quality of Results on the Loyalty of ATHLETIC CLUB in Surabaya. Saudi Journal of Business and Management Studies (SJBMS) 3(3): 205- 211

Firmansyah, M.A., & Mochklas, M. 2018. Analisa Strategi Produk, Harga, Promosi Dan Tempat Terhadap Kepuasan Pelanggan Warung Giras Di Surabaya. Jurnal EKSEKUTIF, 15(1): 281- 295

Ghozali, I. (2012). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hanifaradiz, A. (2016). Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan Pembelian Sabun Mandi Lifebuoy Di Surabaya. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen , 5.

Hasan, Ali. (2013). Marketing dan Kasus-kasus Pilihan. Yogyakarta: CAPS.

Karim, D. (2014). Marketing Mix Pengaruhnya Terhadap Volume Ppenjualan Pada PT. Manado Sejati Perkasa Group. Jurnal EMBA , 421.

Kotler , K. (2009). Manajemen Pemasaran. Jakarta: Kencana Prenada Media.

Kotler dan Amstrong. (2008). Prinsip-Prinsip Pemasaran. Jakarta: Erlangga.

Kotler dan Susanto. (2002). Manajemen Pemasaran di Indonesia : Analisis, Perencanaan, Implementasi dan Pengendalian. Jakarta: Salemba Empat.

Kotler, P. (2007). Manajemen Pemasaran (12 ed.). Jakrta: PT. Indeks.

Malau, H. (2017). Manajemen Pemasaran. Bandung: CV.Alfabeta.

Malik, N. (2015). Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Volume Penjualan Notebook Merek Acer Pada CV. Galaksi Komputer Di Samarinda. ejournal Ilmu Administrasi Bisnis , 3, 4.

Mochklas, M. (2017). Analisa Gaya Kepemimpinan Ekspatriat Korea Selatan Dalam Memimpin Perusahaan Di Indonesia. JURNAL EKSEKUTIF, 14(2),241-252

Mochklas, M., & Setiawan, T. 2018. Sistem Informasi Manajemen. Surabaya: TS Publisher.

Mukarromah, S., Maro’ah, S., & Mochklas, M. 2018. Implementasi Strategi Bauran Pemasaran Dalam Meningkatkan Volume Penjualan Toko Baju Senam Grosir.Com. Jurnal EKSEKUTIF, 15(2): 316-333

Nurcahyo, F. (2016). Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Volume Penjualan Pada Restoran MCDonald's Delta Plaza Surabaya. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen ISSN : 2461-0593 , 5, 4.

Riduwan. (2009). Pengantar Statiska. Bandung: Alfabeta.

Salindeho, A. (2014). Pengaruh Saluran Distribusi Dan Harga Terhadap Peningkatan Volume Penjualan Pada PT. Fastrata Buana, Tbk. Ilmu dan Riset Manajemen, 3, 9.

Sudaryono. (2016). Manajemen Pemasaran Teori dan Implementasi (1 ed.). Yogyakarta: CV. Andi Offset.

Suddin, F. (2013). Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Volume Penjualan Produk Ayam Pedaging Di Kota Makassar. Ilmu dan Industri Peternakan ISSN : 2355-0732 , 1, 1.

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. AFABETA.

Swastha dan Irawan. (2008). Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: Liberty.

Tjiptono. (2008). Strategi Pemasaran (3 ed.). Yogyakarta: ANDI.

Unduhan

Diterbitkan

2019-01-25

Terbitan

Bagian

Artikel