IMPLEMENTASI NILAI –NILAI HUMANISME DAN RELIGIUS DALAM KEGIATAN JUM’AT BERKAH DI SD MUHAMMADIAYAH 10 SURABAYA

Authors

  • Fauzan Fauzan

DOI:

https://doi.org/10.30651/sr.v5i1.8937

Abstract

Penelitian ini dilakukan kerena dilatar belakangi masalah yang terjadi pada  masyarakat saat ini, mulai dari kekerasan, korupsi, perampokan, krisis akhlak dan lain-lain, hal ini membuat banyak pihak menyoroti peran pendidikan, artinya kejadian yang ada  dimasyarakat tidak lepas dari pada peran pendidikan. Rumusan masalah dari penelitian ini adalah Pertama, bagaimana implemntasi nilai-nilai humanisme dalam kegiatan jum’at berkah di SD Muhammadiyah 10 Surabaya, Kedua, Bagaimana implementasi nilai-nilai religius dalam kegiatan jum’at berkah di SD Muhammadiyah 10 Surabaya, Ketiga, apa faktor pendukung dan penghambat implementasi nilai-nilai humanisme dan religius dalam kegiatan jum’at berkah di SD Muhammadiyah 10 Surabaya. Jenis penelitia ini adalah penelitia lapangan yang menghimpun data primer melaului wawancara dari pihak kepala sekolah, Guru SD Muhammadiyah 10 Surabaya, dan wali murid SD Muhammadiyah 10 Surabaya, adapu data Skunder di dapat dari lieteratur dan dokumen SD Muhammadiyah 10 Surabaya, setelah semua data terkumpul di  lanjut analisis secara kulitatif dan diuraikan dalam bentu diskriptif. Hasil dari penelitian menyimpulkan bahwa kegiatan Jum’at berkah menunjukan hasil yang memuaskan yaitu tertanamnya nilai-nilai humanisme dan religius, adapun hal yang mendukung adalah kebijakan kepala sekolah, tenaga pendidik, Teman sekolah, keluarga, sarana dan prasaran adapun faoktor yang menjadi penghambat, adalah teman sekolah, serana dan praserana dan keluarga.

References

Abidin, Upik Khoirul, Humanisasi Pendidikan Dalam Pembentukan Kesadaran Keberagaman Umat Lintas Agama Di Lamongan, Marâji Jurnal Ilmu Keislaman, Vol.3, No. 1 September, 2016

Al Haidar, Husein Ja’far, Menyegarkan Islam Kita : dari Ibrahim Samapi Hawking Dari Adam Hingga Era Digital, Jakarta : PT Elex Media Kompotindo, 2015

al-Musainid, Syaikh Abdul Aziz bin Nashir, Panduan Beribadah Khusus Pria, Jakarta: Niaga Swadaya, 2000

Arifin, Muhammad, Sifat dan Akhlak Dai Khusus, Surabaya: LDK PWM Jatim, 2017

Basri, Hasan, Filsafat Pendidikan Islam, Bandung: CV Pustaka Setia, 2017

Basri, Hasan, Filsafat Pendidikan Islam Cet. III, Bandung: CV. Pustaka Setia, 2017

Dokumen KTSP SD Muhammadiyah 10, Tahun Pelajaran 2019/2020,

Fitri, Agus Maimun dan Agus Zainul, Madrasah Unggulan: Lembaga Pendidikan Alternatif di Era Kompetitf, Malang: UIN Malik Press, 2010

Imam, Fauzul, Lensa Hati, Yogyakarta: PT LKiS Pelangi Aksara, 2005

Junaidi, Didi, Hidup Bahagia Berasama Al-Qur’an, Jakarta: PT. Gramedia, 2016

mahmud, Ali Abdul Halim, Akhlak Mulia, Jakarta: Gema Insani, 2004

Mu’ammar, Arfan. Pendidikan Karakter “Starategi Internalisasi Values dan Kajian Teorisâ€, Depok: Raja Grafindo Persada, 2019.

Mulyasana, Dedy, Pendidikan Bermutu dan Berdaya Saing, Bandung : PT Remaja Rosdakarya,2011

permana, Drama Kesuma, Cepi Triatna, Johar, Pendidikan Karakter “Kajian Teori dan Praktik di Sekolahâ€, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2013

Sutarmin, Seniati, dkk., Penanaman Nilai-nilai Dasar Humanis Religius Anak Usia Dini Keluarga Perkotaan di TK Islam Terpadu Vol. 2, No. 2, 2014

Swadaya, 2000

Published

2021-06-25

Issue

Section

Artikel