Pengaruh Koalisi Partai Politik Terhadap Pelaksanaan Sistem Presidensial di Indonesia
DOI:
https://doi.org/10.30651/justitia.v3i2.3375Abstract
Pasca pemilihan umum (pemilu) Presiden dan Wakil Presiden, para elite politik yang tergabung di berbagai partai politik mulai mengutarakan keinginan mereka terkait kontrak politik baru. Tidak hanya partai politik koalisi pendukung calon yang menang, tetapi juga partai politik oposisi pendukung Presiden lawan. Dengan adanya koalisi dalam partai politik ini, justru dikhawatirkan dapat melemahkan hak prerogatif yang seharusnya mutlak hanya dimiliki oleh Presiden, salah satunya dalam hal pengisian kabinet menteri. Sistem presidensial yang dianut oleh Indonesia pun juga terancam terganggu dengan adanya intervensi kepentingan dari partai politik, terutama bagi hak prerogatif Presiden, sehingga sistem Presidensial tidak dapat berjalan optimal, efektif dan efisien.
Kata Kunci: Koalisi; Partai Politik; Koalisi Partai Politik; Sistem Presidensial di Indonesia
References
Buku
Denny Indrayana, (2008), Negara Antara Ada dan Tiada: Reformasi Hukum Ketatanegaraan, Jakarta: Kompas
Firmanzah, (2011), Mengelola Partai Politik: Komunikasi dan Positioning Ideologi Politik di Era Demokrasi, Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia
Jazim Hamidi dan Mustafa Lutfi, (2010), Hukum Lembaga Kepresidenan Indonesia, Bandung: Alumni
Jimly Asshidiqie, (2007), Pokok-Pokok Hukum Tata Negara Pasca Reformasi, Jakarta: Bhuana Ilmu Populer
Mahmuzar, (2010), Sistem Pemerintahan Indonesia Menurut UUD 1945 Sebelum dan Sesudah Amandemen, Bandung: Nusa Media
Miriam Budiardjo, (2008), Dasar-Dasar Ilmu Politik, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama
Ni’matul Huda, (2011), Ilmu Negara, Jakarta: Rajawali Pers
Richard S. Katz dan William Crotty, (2014), Handbook Partai Politik, Bandung: Nusa Media
Soerjono Soekamto, (2008), Pengantar Penelitian Hukum, Jakarta: UI Press
Titik Triwulan Tutik, (2011), Konstruksi Hukum Tata Negara Indonesia Pasca Amandemen UUD 1945, Jakata: Kencana
Jurnal
Beverly Evangelista, (2014), Eksistensi Koalisi Dalam Sistem pemerintahan Presidensiil di Indonesia Menurut UUD 1945, Jurnal IUS Vol II Nomor 5 Agustus 2014
I Gede D.E.Adi Atma Dewantara & I Dewa Gde Rudy, (2016), Implikasi hukum Koalisi Partai Politik Dalam Membentuk Pemerintahan Yang Efektif, OJS Universitas Udayana Denpasar
Surat Kabar
Idul Rishan, Opini Kita “Koalisi dan Oposisiâ€, Kedaulatan Rakyat 9 Juli 2019
Web
ditjenpp.kemenkumham.go.id [Akses pada 24 Agustus 2019]
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License