Studi Kasus: Program Fisioterapi Pada Low Back Pain Myogenik
DOI:
https://doi.org/10.30651/jkm.v6i3.12570Keywords:
Low back pain myogenic, Low back pain (LBP), penurunan nyeri, peningkatan lingkup gerak sendi(LGS, sendi lumbo sacral, Micro wave diathermy (MWD), latihan William FleksiAbstract
Low back pain myogenik adalah Low back pain yang disebabkan oleh gangguan atau kelainan pada unsur muskuloskeletal tanpa disertai gangguan neurologis antara vertebra thorakal 12 sampai dengan bagian bawah pinggul. Dengan prevalensi kira-kira 80 % setiap orang dalam hidupnya pernah mengalaminya, tanpa mengenal perbedaan jenis kelamin, tingkat sosial, dan pekerjaan. Keluhan ini bervariasi mulai dari yang paling ringan sampai yang berat, pengobatan Low back pain myogenic dapat dilakukan dengan medikasi dan pengobatan fisioterapi. Program fisioterapi bermanfaat untuk , menurunkan nyeri, penguatan otot-otot lumbo sacral spine, dan otot abdominal,serta meningkatkan aktifita fungsional. Tujuan studi ini adalah mengetahui efektivitas program fisioterapi dengan mengunakan Micro wave diathermy (MWD) dan latihan William Fleksi terhadap penurunan nyeri dan peningkatan lingkup gerak sendi sendi lumbo sacral pada penderita Low back pain myogenic.
References
Beeryman, N. (1999). Muscle And Sensory Testing. Philadelphia : W. B. Saunders Compani
Cailliet, R. (1981). Low Back Pain Syndroma Edition 3.Philadelphia : F.A
Davis Company
Harsono . (1985). Kapita Selekta Neurologi. Bukit raya, Cimacan.
Kapandji, I. A. (1990). The Trunk and The Vertebral Colum Volume 3. Edin Burgh London and New York.
Luklukaningsih, Z. (2009). Sinopsis Fisioterapi Untuk Terapi Latihan. Yogyakarta :Mitra Cendika Press.m
Parjoto, S. (2006). Terapi Listrik Untuk Modulasi Nyeri. Semarang : Ikatan Fisioterapi Indonesia.
R. Putz. & R Pabst. (2000). Atlas Anatomi Manusia Sobota Jilid 2. Edisi 21. Jakarta: Buku Kedokteran EGC.
Taylor, M. P & Taylor, K. D. (1997). Mencegah Dan Mengatasi Cedra Olahraga.PT Rajagrafindo Persada. Jakarta
Tim dosen D III Fisioterapi. (2006/2007). Dokumentasi Persiapan Praktek Professional Fisioterapi. Surakarta: Polteknik Kesehatan Surakarta Jurusan Fisioterapi.
Tim dosen D III Fisioterapi. (2009). Sumber Fisis. Surakarta: Polteknik Kesehatan Surakarta Jurusan Fisioterapi.
Wolf A. N and J. M. A. (1990). Pemeriksaan Alat Penggerak Tubuh, Bohn Stafleu Van Loghum. Cetakan Kedua.
(William 1965 dikutip oleh http//backtrainer.com/William-Flexion-Versus-Mckenzie-Extension-Exercise-For-LBP).
Downloads
Published
Issue
Section
License
- Penulis tetap memegang hak atas karyanya dan memberikan hak publikasi pertama kepada jurnal ini yang secara simultan karya tersebut dilisensikan di bawah:Â Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0)