Hubungan Perkembangan Sosial Emosional Dengan Akhlak Anak Usia Dini Pada Masa Pandemi Covid-19

Isi Artikel Utama

Afrizha Trihayatun

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan mengenai hubungan pekembangan sosial dengan akhlak anak usia dini pada masa pandemi covid 19 di Medan. Penelitian ini dilakukan menggunakan jenis penelitian deskriptif yaitu meenggunakan teknik observasi dan juga dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kegiatan pembelajaran daring di masa pandemi covid-19 mempengaruhi perkembangan anak usia dini. Sebagian besar aspek perkembangan pada siswa PAUD mengalami penurunan seperti pada perkembangan nilai agama dan moral, perkembangan fisik-motorik, perkembangan bahasa, dan perkembangan sosio-emosi. Tingkat penurunan yang cukup besar yaitu dalam aspek fisik-motorik dan sosio-emosional anak. Hal ini karena selama masa pandemi, anak usia dini lebih banyak menghabiskan waktunya di rumah termasuk kegiatan belajar yang dilaksanakan secara daring. Kesempatan untuk berinteraksi dan bermain dengan teman-teman di sekolah atau di lingkungan rumah menjadi berkurang.

Rincian Artikel

Referensi

  1. Direktorat Paud Kemdikbud. (2020). Bermain Bahasa di Rumah dalam Melaksanakan Belajar dari Rumah.
  2. Erikson, Erik. 2010. Childhood and Society. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
  3. Fauziah, Ismi., dkk. (2020). Analisis Gangguan Psikososial Dan Emosional Aud Di Ra Nurul Iman Medan Belawan SelamaPembelajaran Berbasis Daring. Jurnal Kumara Cendikia, 8(3).
  4. Ismawati, P., Maulida, S., & Maysaroh, Umi. (2020). Efektifitas Pembelajaran Daring terhadap Perkembangan Fisik Motorik Anak di RA Nurul Hikmah Ketemas Dungus Puri Mojokerto. Seling: Jurnal Program Studi PGRA, 7(1),20- 33.
  5. Kemendikbud. 2020b. Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2020 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 8 Tahun 2020 tentang Petunjuk Teknis Bantuan Operasional Sekolah Reguler. 2020b.
  6. Kemendikbud. 2020c. Surat Edaran Nomor 3 Tahun 2020 Tentang Pencegahan Corona Virus Disease (Covid-19) Pada Satuan Pendidikan. Kemendikbud. 2020d. Surat Edaran Nomor 4 Tahun 2020 Tentang Pelaksanaan Kebijakan Pendidikan Dalam Masa Darurat Penyebaran Corona Virus Disease (Covid-19).
  7. Santrock, J. W. (2014). Child Development. New York: McGraw Hill Education.
  8. Santrock, J. W. (2002). Child Development. New York: McGraw Hill Education.
  9. Wulandari, H., & Purwanta, E. (2020). Pencapaian Perkembangan Anak Usia Dini di TK selama Pembelajaran Daring saat Pandemi Covid-19. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 452-462. doi:10.31004/obsesi.v5il.626.
  10. Susanto, Ahmad. 2015. Bimbingan dan Konseling di Taman Kanak-kanak. Jakarta: Prenadamedia Group.
  11. Syakir, Syaikh Ahmad. 2014. Tafsir Ibnu Katsir Jilid 4. Jakarta: Darus Sunnah Press.
  12. Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta: Rineka Cipta.