Pengaruh Media Online Sebagai Sumber Belajar Sebagai Presti Belajar Siswa Pada Pendidikan Agama Islam Di SMA Muhammadiyah 2 Surabaya

Authors

  • Noer Noer Faculty Of Islamic Studies, Muhammadiyah Surabaya University

DOI:

https://doi.org/10.30651/td.v3i2.2141

Abstract

Abstrak
Media online adalah media yang dapat kita temukan di internet yang
dapat di akses di mana dan kapan saja selama ada jaringan internet.
Disamping juga untuk meningkatkan pemahaman, kemampuan serta
kreatifitas akan pentingnya pemanfaatan Media online sebagai sumber
belajar khususnya pada siswa dan siswa kelas X di SMA Muhammadiyah
2 Surabaya.

Published

2018-11-10

Issue

Section

Editorials