Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Remaja Putri Sebelum Dan Setelah Penyuluhan Sadari Di Sman 7 Takalar

The Correlation Knowledge And Attitudes of Young Women Before And After Counseling Breast Self examintion at SMAN 7 Takalar

Penulis

  • Riska Nuryana STIKes Tanawali
  • Ernawati Ernawati STIkes Tanawali Takalar
  • Mantasia Mantasia STIkes Tanawali Takalar
  • Sumarmi Sumarmi STIkes Tanawali Takalar

DOI:

https://doi.org/10.30651/jkm.v9i2.22003

Kata Kunci:

Pengetahuan, Sikap, Seriksa Payudara Sendiri, Remaja.

Abstrak

Latar Belakang : Masa Remaja yaitu dimulainya proses pematangan organ reproduksi dimana Peningkatan dan perubahan Hormon terjadi pada masa inisalah satunya perubahan bentuk pada payudara. Beruhubung dengan Payudara maraknya kasus dan benjolan yang dapat terjadi pada organ ini maka di perlukannya metode pendeteksian secara mandiri untuk mengetahui benjolan pada payudara dengan cara SADARI. Metode Penelitian : Penelitian kualitatif, dengan menggunakan pendekatan Cross Sectional. Besar populasi dalam penetilian ini sebanyak 133 orang dan besar sampel yang sudah sesuai kriteria menjadi responden penelitian ini  sebanyak 81 orang. Metode dalam pengambilan sampling menggunakan Non-Propability sampling dengan teknik Purposive. Pengambilan data mengunakan koesioner, dan di analisis menggunakan uji Chi-Square. Hasil Penelitian : Menunjukkan bahwa pengetahuan remaja putri sebelum penyuluhan dengan kategori kurang sebanyak 58 orang (71,6%), cukup sebanyak 23 orang (28,4%), dan Tidak ada yang berkategori Baik (0%). Sedangkan setelah dilakukan penyuluhan didapati kategori cukup sebanyak 29 orang (35,8%), baik sebanyak 48 orang (59,3%) dan Kurang sebanyak 4 orang (4,9%), Sikap remaja putri didapati 78 orang (96,3%) dengan kategori positif dan 3 orang (3,7%) dengan kategori negative. Dari hasil uji Chi- Square di dapatkan hasil nilai P=0,00  yang artinya Terdapat hubungan yang signifikan antara pengetahuan dan  sikap setelah penyuluhan pada remaja putri di SMAN 7 Takalar. Pembahasan : Membutuhkan pendekatan pada kaum muda untuk menginformasikan tentang kesehatan reproduksi dan Teknik SADARI dengan harapan semakin dini tumor atau kanker payudara di temukan maka semakin besar pula harapan kesembuhan. Mereka yang memiliki hasil pengetahuan menghasilkan rangsangan sehingga terbentuk pengetahuan baru, Selain itu, terdapat reaksi internal berupa sikap individu terhadap hasil dari pengetahuan tersebut sehingga pengetahuan yang cukup dan pengetahuan yang baik cenderung memiliki sikap yang positif.

Referensi

Ali, M., 2015. Psikolog Remajai Perkembangani Pesertai Didik. Yogyakartai: Bum aksara.

BKKBN. 2020. Atasi Masalahi Remajai Dengani Layanani Konselingi Sebayai D Pusati Informas Konseling Remaja. Bandung: BKKBN Jawa barati Diambili Mei 2022 dar https://jabar.bkkbn.go.id/?p=1295

Boraas, M., & Gupta, Sameer 2022. Diambil 11 Mei 2022 dar https://www.breastcancer.org/screening-testing/breast-self-exam-bse

Cleveland Clinic. 2020. Benign Breasti Disease. Diambili 24i Me 2022i i Dar https://my.clevelandclinic.org/health/articles/6270-benign-breast-disease.

Devi, E., & Warsiti. 2019. Pengaruh media promosi kesehatan pada Remajai tentangi Kankeri payudara. SRIPSI. Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta

Dewi, M. 2020. Gambarani Pengetahuani Tentangi Sadar Pada Remajai Putri. Naskah Publikasi. Universitasi‘Aisyiyahi Yogyakarta

Dina, D. 2021. Diambil 25 Juli dar https://www.sehatq.com/artikel/masalah-remaja-yang-perlu-diperhatikan-orangtua

Doran, J,. 2021. Gambaran Pengetahuan Tentang Pemeriksaani Payudarai Sendir Sadar Pada Siswi SMA D Kecamatani Tamalanreai Kotai Makassar. SKRIPSI. Universitasi Hasanuddin

Febry, B. 2019. Deteks Dini Kankeri payudarai dengani Pemeriksaani Payudarai sendiri. Padang : Andalas Universitasi Press.

Harefa,S.,&rawita,A. 2019. Hubungan Pengetahuan Dan Sikapi Remaja Putr Tentang Pemeriksaani Payudarai Sendir Sadari i Terhadap Deteksi Dini Kanker Pada Payudara. Jurnal Perseps Psikologi

Harefa, S., & Prawita,Ade. 2021 . Hubungan Pengetahuani Dann Sikap Remaju Putri Tentang Pemeriksaani Payudara Sendiri Sadar Terhdp Deteks Dini Kankeri Pada Payudarai D Smk Negeri I Sawo. Jurnali Preseps Psikologi.

Hartono, D. 2016, Psikologi Keperawatan Jakarta : PUSDIK SDMKESEHATAN.

Hurlock, E, B,. 2015 . Psikolog Perkembangan :Suatui Pendekatani Sepanjangi Rentangi Kehidupan. 5th Ed. . Jakarta :Gramedia.

Irwani 2017 . Etika dani perilakui Kesehatan. Yogyakarta: Cv. Absolutei Media

Masturoh, I., & Anggita, na uri. 2018 . Metodiologi penelitian Kesehatan. Jakarta: PUSDIKI SDM KESEHATAN.

Menteri Kesehatani RI. 2018 . Pedomani Nasionali Pelayanani Kedokterani Tatai Laksanai Kankeri Payudara. Jakarta : Kemenkesi RI.

Nasution, D, A. 2018 . Hubungan Pengetahuani Dani Sikapi Remajai Putr Tentangi Kankeri Payudarai Dengani Perilakui Sadar D SMA Neger 4 Kotai Bengkulu. Skripsi. Poltekes Kemenkes Bengkulu

P2ptmkemenkesRI. 2019 . Diambili 10 i Me 2022http://p2ptm.kemkes.go.id/infographic-p2ptm/penyakit-kanker-dan%20kelainan%20darah/page/3/7-langkah-melakukan-sadari-bagian-1

Pebriant D., &i Alexander. 2018. Evaluas Pengetahuani Sebelumi Dani Sesudahi Penyuluhani Tentangi Kankeri Payudarai Dani Prakteki Sadar D Madrasahi Aliyahi Hidayatuli Muslimini 2. Jurnali Kebidanan

Prawirohardjo, S. 2016 . Ilmui Kebidanan. 4thi Ed. Jakarta : PT.BINAi PUSTAKA SARWONO PRAWIROHARDJO

Rahayu, A., &i Yulida, F., dkk. 2019 . Buku Referensi Metode Orkes-ku padai remaja Putri. Yogyakarta : Cv Mine.

Rahma, S. 2019 . MLM IVA DanSADANIS. Makassar : Baktinews

Sari, T, SST.,M.Kes. 2019 . Buku ajar kesehatan reproduksi remaja putri. Yumai pustaka :i surakarta.

Siregar, N. 2021 . Hubungan Pengetahuan Dengan periilaku Sadari Periksai Payudara SendiriSebagai Tindakan Deteks Din Kankeri Payudarai Padai Sisw Kelasi Xi D SMAi Neger 3i Kotai Padangsidimpuan. Jurnali Maternitasi Kebidanan.

Sriyanti, L. 2012 . Psikologi BelajarSalatiga :STAIN Salatiga Press

Sulistyawati, D. 2020 . Pengaruh Psikoedukasi Terhadap Sikap Dan Perilaku Sadari Dalam Mendeteksi Kanker Payudara Pada Remaja Putri. Jurnal Ilmiah Keperawatan Sai Betik.

Sung, H, Phd., 2021 . Global Cancer Statistics 2020: GLOBOCAN Estimates Of Incidence And Mortality Worldwide For 36 Cancers In 185 Countries. Swiss: WHO.

Susilowati, D. 2016 . Promosi Kesehatan. Jakarta : PUSDIK SDM KESEHATAN

Susrianti. 2020 . Pengaruh Penyuluhan Tentang Sadari Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Deteksi Dini Kanker Payudara Pada Remaja Putri. LITERATUR RIVIEW. POLTEKKES Kendari

Thaha, R, M. 2020 . Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Sadari Sebagai Deteksi Dini Kanker Payudara Pada Mahasiswi Fkm Unhas. Hasanuddin Journal of Public Health.

Tim Redaksi. 2021. Menkes Budi : Kanker Payudara Masih Jadi Masalah Besar Negara Berkembang. Diambil 15 Mei 2022 https://voi.id/berita/72056/menkes-budi-kanker-payudara-masih-jadi-masalah-besar-negara-berkembang

Timiyatun, E,. & Oktavianto Eka. 2021. Edukasii Kesehatan: Pemeriksaan Payudara Sendiri SADARL Secara Online Efektif Meningkatkan Pengetahuan dan Sikap Pada Remaja. Linggau Health Journal.

Wulandari, F., & Ayu, S, M. 2018 . Hubungan tingkat pengetahuan dan sikap dengan perilaku pemeriksaan payudara sendiri pada Mahasiswi PGSD. Jurnal Seminar Nasional IKAKESMADA UNIVERSITAS ANDALAS

Zebua, N. 2021 . Gambaran Pengetahuan Remaja Putri Tentang Deteksi Dini Kanker Payudara. Karya Tulis Ilmiah. POLTEKKES Medan

Unduhan

Diterbitkan

2024-06-02