Degradasi Fisik Beton Normal Pasca Bakar
Abstract
Abstract
A research about the effect of semen's temperature is still being a hot topic to be investigated. The effect of temperature need to be measured, physically or mechanically, and also need to be analyzed by using descriptive statistic analysis. The researchers' expectation in knowing a formulation, a description, and a big effect of temperature to semen is something which still need to be discussed more. The researchers begin to investigate it by making a tool of semen's test which fired in an oven directly. The tool of semen's test next to be tested its pressure power, elastic power, and elastic modules. The research had been done to fired building so far, but the result still not give a basic power. Generally, the problem of this research is to know semen's normal degradation physically and mechanically after firing in certain temperature. The result showed that there was a physic degradation happened to semen after firing. The height of normal semen after firing was 0,002331 kg/cm3 in normal temperature, 0,002259 kg/cm3 in 100°C temperature, 0,002203 in 300°C temperature, and 0,002182 kg/cm3 in 600°C temperature.
Â
Keywords: Normal Concrette, Physic, Burn
Â
Â
Abstrak
Penelitian tentang pengaruh temperatur pada beton masih merupakan topik yang hangat diteliti. Pengaruh temperatur diukur, baik sifat fisik maupun sifat mekanik, dan dianalisis dengan menggunakan analisis statistik deskriptif. Keinginan para peneliti untuk mengetahui secara akurat bentuk, gambaran, dan besar pengaruh temperatur terhadap beton merupakan hal yang masih perlu diteliti lebih lanjut. Para peneliti mulai meneliti dengan membuat benda uji beton yang kemudian dibakar langsung dibakar dalam oven atau tungku. Setelah itu, dilakukan pengujian pada benda uji berupa kuat tekan, kuat lentur, dan  modulus elastisitas. Penelitian yang pernah dilakukan adalah sisa suatu bangunan yang telah terbakar. Namun sejauh ini penelitian penaksiran tersebut masih belum menemukan landasan awal yang kuat. Secara garis besar masalah yang diteliti dalam penelitian ini adalah peneliti ingin mengetahui besar degradasi beton normal secara fisik dan mekanik setelah dibakar pada suhu tertentu dan dibandingkan dengan beton normal yang tidak dibakar. Hasil ini diharapkan dapat memberikan dasar bagi penanggulangan bangunan yang telah terbakar. Hasil yang dicapai yaitu beton normal terjadi degradasi fisik akibat pasca bakar. Hasilnya yaitu berat isi rata-rata beton normal pasca bakar yaitu pada suhu normal sebesar 0,002331 kg/cm3, suhu 100oC sebesar 0,002259 kg/cm3, suhu 300oC sebesar 0,002203 kg/cm3, suhu 600oC sebesar 0,002182 kg/cm3.
Â
Kata Kunci: Beton Normal, Fisik, Bakar
References
Ahmad, I.A., 2001, Tinjauan Kelayakan Balok Beton Bertulang Pascabakar Secara Analisis dan Eksperimen, Yogyakarta: Tesis, Program Pasca Sarjana Universitas Gadjah Mada.
Ahmad, I.A. dan Taufieq, N.A.S., 2006, Tinjauan Kelayakan Forensic Engineering Dalam Menganalisis Kekuatan Sisa Bangunan Pasca Kebakaran, Makassar: Laporan Penelitian Dosen Muda. Jurusan Sipil dan Perencanaan Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar,.
Mulyono, T., 2006, Teknologi Beton, Yogyakarta: Penerbit Andi.
Murdock, L.J. dan Brook, K.M., 2003, Bahan dan Praktek Beton, Jakarta: Cetakan Ketiga, Erlangga.
PBI, 1971, Peraturan Beton Bertulang Indonesia 1971 N.I.-2, Cetakan ke-7, Bandung: Departemen Pekerjaan Umum dan Tenaga Listrik Direktorat Jenderal Ciptakarya Direktorat Penyelidikan Masalah Bangunan.
Rahmah, S.N., 2000, Analisis Material Beton Pasca Bakar (Tinjauan Sifat Mekanik dan Kimiawi),Yogyakarta: Tesis, Program Pasca Sarjana Universitas Gadjah Mada.
Sagel, R., Kole, P. dan Kusuma. G., 1994, Pedoman Pengerjaan Beton Berdasarkan SKSNI T-15- 1991-03, Jakarta: Cetakan Keempat, Erlangga.
Kardiono Tjokrodimulyo, 2000, Pengujian Mekanik Laboratorium Beton Pasca Bakar, Yogyakarta: Nafri.
Sirait, 2009, Kajian Perilaku Beton Bertulang Pasca Bakar,
Studi Penelitian, diakses Pada 25 juli 2009, http://bppft.brawijaya.ac.id/?hlm=bpenelitian&view=full&thnid=2005&pid=1153962006
Sumardi, P.C., 2000, Aspek Kimia Beton Pasca Bakar, Yogyakarta: Kursus Singkat Evaluasi dan Penanganan Struktur Beton yang Rusak Akibat Kebakaran dan Gempa, 24-25 Maret.
Zacoeb, A. dan Anggraini, R., 2005, Kuat Tekan Beton Pasca Bakar, diakses pada 31 juli 2009, h t t p : / / b p p f t . b r a w i j a y a . a c . i d / ? hlm=bpenelitian&view=full&thnid=2005&pid=1153962006.
Authors
The use of articles published by this journal is governed by the Creative Commons Attribution license as currently displayed on CC BY 4.0