Pengaruh Diferensiasi Baffle pada Anti Sloshing Kapal Tanker 17500 DWT Menggunakan Computational Fluid

Isi Artikel Utama

hasfi adam
teguh putranto

Abstrak

AbstrakPemodelan tangki muatan dilakukan pada tangki muatan kapal tanker dengan menyederhanakan tangki menjadi bentuk kotak dengan ukuran panjang 60cm, lebar60cm, dan tinggi 60cm. Analisa dilakukan dengan menggunakan metode Computational Fluid Dynamic (CFD). Simulasi dilakukan dalam  5 variasi tangki yakni, tangki tanpa baffle, tangki kotak dengan baffle penuh, tangki dengan baffle circle perforated ,tangki dengan rectangle perforated,dan tangki dengan oval perforated menggunakan software simulasi fluida. Gerakan tangki disimulasikan melalui persamaan respon gerakan kapal ketika rolling, yakni ø =  0,05  cos  (2,423t). Simulasi  sloshing dilakukan pada model tangkitipe tetrahedrons meshing. Batasan kondisiuntuktiapbagiantangkimenggunakanbatasdinding(wall) dimanaskemainterpolasitekananPRESTO.Padapenelitianinidapatdiketahuibahwatangkidengan baffle penuhdapatmengurangitekanansebesar18,19%,tangkidenganbaffle circle perforateddapatmengurangitekanansebesar 5,66%, tangkidenganbaffle oval perforated  dapatmengurangitekanansebesar6,42%, tangkidenganbaffle rectangle perforated dapatmengurangitekanansebesar 11,03%

 

Kata kunci :Baffles,Computational Fluid Dynamic (CFD), Sloshing, Tanker, kapal

Rincian Artikel

Referensi

  1. Hakim, PrabaLuqman, 2017 “Analisa PenambahanKotruksi Baffles Di DalamTangkiKapal Tanker 17500DWT DenganSimulasi Computation Fluid Dynamic (CFD), 2017
  2. AsharKhoirulArsad , Aries Sulisetyono, “StudiGerakan Sloshing terhadapTangki Kotak (Rectangular Tank) DengandanTanpaPelatMemanjang (Baffle) AkibatGerakan Rolling KapalDenganMetode Computational Fluid Dynamicsâ€
  3. Gurinder Singh Brar, Simranjit Singh, 2014, “An Experimental and CFD Analysis of Sloshing in A Tanker†Procedia Technology
  4. V. Tejashwar Reddy, 2016, “CFD Analysis of Sloshing within a Tank with Porous Baffles International Journal of Science and Research (IJSR)
  5. P.K. Panigrahy, U.K. Saha, D. Maity, 2009, “Experimental studies on sloshing behavior due to horizontal movement of liquids in baffled tanks,
  6. Ananda Ragil, Dedy Chrismianto, M.Iqbal, 2011, “Analisa Pengaruh Sloshing pada Ruang Muat Kapal Tanker 17500 LTDW dengan Metode CFDâ€, Jurnal Perkapalan Undip
  7. Vicenco D Alesandro, 2011,†Modelling of Tank Vehicle Dynamic by Fluid Sloshing Coupled Simulation, Politecnico De Milano Disertation