Analisis Efisiensi dan Fluktuasi Arus Netral Transformator Distribusi pada Kampus Universitas Muhammadiyah Makassar
Abstrak
Tulisan ini menyajikan hasil evaluasi efisensi dan analisis fluktuasi arus netral sebagai dampak ketakseimbangan beban (unbalance current) pada trafo distribusi 250 kVA, 3 fasa, 380/220 V, 50 Hz dengan kelompok vektor Dyn5 pada Kampus Universitas Muhammadiyah Makassar. Evaluasi efisiensi transformator dilakukan berdasarkan informasi rugi-rugi tanpa beban dan rugi-rugi berbeban sesuai nameplate transformator. Selanjutnya hasilnya dibandingkan dengan standar SPLN 50. Hasil yang diperoleh adalah bahwa efisiensi transformator yang diteliti memenuhi syarat. Dalam peneliaan ini juga ditinjau persentase ketakseimbangan beban atau persentase ketakseimbangan arus (unbalance current) menggunakan dua metode. Metode pertama menggunakan metode arus fasa rata-rata, dan formulasi kedua menggunakan metode deviasi arus fasa maksimum terhadap arus fasa rata-rata. Berdasarkan data pengukuran, dapat disimpulkan bahwa metode pertama memberi informasi persentase ketakseimbangan beban yang lebih kecil dibandingkan dengan metode kedua untuk arus netral yang sama. Dampak dari beban yang tidak seimbang pada trafo distribusi disajikan dalam bentuk grafik fluktuasi arus netral yang mengalir dari titik netral trafo ke tanah.
Artikel teks lengkap
Referensi
REFERENSI
[1] A.Kadir, Transformator, Penerbit, PT. Elex Media Komputindo, Jakarta, 1989
[2] Badan Standarisasi Nasional. 2000. Persyaratan Umum Instalasi Listrik 2000 (PUIL 2000). Jakarta : Badan Standarisasi Nasional.
[3] Fluke (Feb 18, 2020). Transients and voltage unbalance. [Online]. Available: https://www.fluke.com/enus/learn/blog/motors-drives-pumps-compressors/voltageunbalance
[4] Hafid, Abdul, and Zainal Abidin. "SIMULASI PEMBEBANAN TRANSFORMATOR DISTRIBUSI TIGA-FASE KAPASITAS 250 KVA." VERTEX ELEKTRO 16.1 (2024): 24-29
[5] IEE Std. 519-1992: Recommended Practice an Requirements for Harmonic Control in Electrical Power Systems
[6] I. W. Suddhiarta, “ Pengaruh Harmonisa Terhadap Rugirugi Transformator Pada Trafo Distribusi Gardu Tiang SI 149 pada Penyulang Lebih “, Jurnal Logic Vol 11 No. 3, 2011
[7] J. S. Setiadi, T. machmudsyah dan Y Isnanto,” Pengaruh Ketidakseimbangan Beban Terhadap Arus Netral dan Losses pada Trafo Distribusi”, Jurnal Teknik Elektro Vol. 6, No. 1, Maret 2006: 68 – 73
[8] N. J. Hontong, M. Tuegeh dan L. S. Patras, “ Analisa Rugi – Rugi Daya Pada Jaringan Distribusi Di PT. PLN Palu,” E-Journal Teknik Elektro dan Komputer (2015), pp. 64-71
[9] S. Said dan S. Bone et al., “Analisis Sistem Kelistrikan Pada Penyulang Makassar Town Square (MTOS),” Jurnal ELEKTRIKA, Mei 2017, pp. 42-50
[10] Trafindo. Katalog Produk Tafo Distribusi SPLN D3. [Online]. Available: https://www.trafoindonesia.com/pdf/all-product-
[11] Zuhal, Dasar Tenaga Listrik., ITB Press. Bandung: 1991, pp. 16–18
[12] William, D dan Stevenson,Jr. 1983. Analisis Sistem Tenaga Listrik Edisi Keempat. Dialih bahasakan oleh Kamal Kadir. Bandung: Penerbit Erlangga
[13] W. S. Hajriani FA et al., “Pengaruh Keidakseimbangan Beban Trafo Distribusi 20 kV Penyulang Toddopuli”, Seminar Nasional Teknik Elektro dan Informatika (SNTI) 2018 Makassar, 17 September 2018
Penulis
Hak Cipta (c) 2026 Abdul Hafid

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Hak cipta berada di tangan penulis
Artikel yang terbit dapat digunakan di bawah lisensi Creative Commons Atribusi Non-Komersial 4.0 InternasionalÂ
Anda diperbolehkan:
Berbagi menyalin dan menyebarluaskan kembali materi ini dalam bentuk atau format apapun;
Adaptasi menggubah, mengubah, dan membuat turunan dari materi ini
Pemberi lisensi tidak dapat mencabut ketentuan di atas sepanjang Anda mematuhi ketentuan lisensi ini.
Berdasarkan ketentuan berikut:
Atribusi Anda harus mencantumkan nama yang sesuai, mencantumkan tautan terhadap lisensi, dan menyatakan bahwa telah ada perubahan yang dilakukan. Anda dapat melakukan hal ini dengan cara yang sesuai, namun tidak mengisyaratkan bahwa pemberi lisensi mendukung Anda atau penggunaan Anda.
NonKomersial Anda tidak dapat menggunakan materi ini untuk kepentingan komersial.