SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW: PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA SEKOLAH DASAR

Penulis

  • Nurul Hikmah Ramadanil Hamid Universitas Negeri Jakarta
  • Otib Satibi Hidayat Universitas Negeri Jakarta
  • Ika Lestari Universitas Negeri Jakarta
  • Sri Mulianah IAIN Parepare

Abstrak

Menerapkan model pembelajaran yang sesuai dapat digunakan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran. Salah satu model pembelajaran yang dapat digunakan adalah model pembelajaran discovery learning.Penelitian ini bertujuan untuk melakukan kajian literatur tentang penerapan model pembelajaran discovery learning untuk meningkatkan hasil belajar siswa di sekolah dasar. Metode yang digunakan dalam penelitan ini adalah metode SLR (Systematic Literature Review). Pengumpulan data dilakukan secara sistematis dengan mendokumentasikan semua artikel yang relevan dengan penelitian ini. Sebanyak 20 artikel jurnal nasional bereputasi terindeks sinta yang ditemukan melalui google scholar menggunakan aplikasi publish and perish. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa menggunakan model discovery learning dalam pembelajaran di sekolah dasar mampu memberikan dampak positif dalam meningkatkan hasil belajar siswa. Kata Kunci: Discovery Learning; Hasil Belajar; Systematic Literature Review

Referensi

Ana, Nabila Yuli. 2018. “Penggunaan Model Pembelajaran Discovery Learning Dalam Peningkatan

Hasil Belajaran Siswa Di Sekolah Dasar.†Jurnal Imiah Pendidikan Dan Pembelajaran 2(1).

Anisa, Naila Nur, Ika Septiana, and Elis Dwi Purbiyanti. 2021. “Penerapan Model Pembelajaran

Discovery Learning Berbantuan Media Interaktif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta

Didik Di SDN 1 Kebonadem Kabupaten Kendal.†Jurnal Paedagogy 8(3):460. doi:

33394/jp.v8i3.3912.

Artawan, Putu Gede Oki, Nyoman Kusmariyatni, and Dw. Ny. Sudana. 2020. “Pengaruh Model

Pembelajaran Discovery Learning Terhadap Hasil Belajar IPA.†Jurnal Ilmiah Pendidikan

Profesi Guru 3(3):452. doi: 10.23887/jippg.v3i3.29456.

Asriningsih, Ni Wayan Nonik, I. Wayan Sujana, and I. Gusti Ayu Putu Sri Darmawati. 2021.

“Penerapan Model Discovery Learning Berbantuan Media Powerpoint Meningkatkan Hasil

Belajar IPS Siswa SD.†Mimbar Ilmu 26(2):251. doi: 10.23887/mi.v26i2.36202.

Astiti, Ni Komang Atik, Maria Goreti Rini Kristiantari, and Ketut Alit Saputra. 2021. “Efektivitas

Model Pembelajaran Discovery Learning Dengan Media Powerpoint Terhadap Hasil Belajar

IPA Siswa SD.†Journal of Education Action Research 5(3):409–15. doi:

23887/jear.v5i3.36695.

Barricelli, Barbara Rita, Fabio Cassano, Daniela Fogli, and Antonio Piccinno. 2019. “End-User

Development, End-User Programming and End-User Software Engineering: A Systematic

Mapping Study.†Journal of Systems and Software 149:101–37. doi: 10.1016/j.jss.2018.11.041.

Cahyaningtyas, Dwi, Naniek Sulistya Wardani, Narwastujati Sepharibada Yudarasa, Pendidikan

Profesi Guru, and Universitas Satya Wacana. 2023. “Upaya Peningkatan Hasil Belajar Dan

Sikap Kerjasama Siswa Melalui Penerapan Discovery Learning.†59–67.

Damanhuri, Damanhuri, Zerri Rahman Hakim, and Mega Utami Pratiwi. 2016. “Penerapan Model

Pembelajaran Inquiri Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar Pada Mata Pelajaran IPS.â€

JPsd (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar) 2(2):156–65.

Deviana, Mila, Ervina Eka Subekti, and Kuswandari Kuswandari. 2021. “Peningkatan Hasil Belajar

IPA Pada Pembelajaran Tema 9 Melalui Model Discovery Learning Berbantuan Media

Powerpoint Bagi Siswa Kelas V SDN 2 Tanggung.†Jurnal Paedagogy 8(3):345. doi:

33394/jp.v8i3.3891.

Hanifah, Ummu, and Wasitohadi. 2017. “Perbedaan Efektivitas Antara Penerapan Model

Pembelajaran Discovery Dan Inquiry Ditinjau Dari Hasil Belajar IPA Siswa.†EJurnalmitrapendidikan 1(2):92–104.

Hendracipta, Nana. 2021. “Model Model Pembelajaran SD.â€

Hosnan, M. 2014. Pendekatan Saintifik Dan Kontekstual Dalam Pembelajaran Abad Ke-21. Bogor:

Ghalia Indonesia.

Hutauruk, Pindo, and Rinci Simbolon. 2018. “Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Dengan Alat

Peraga Pada Mata Pelajaran IPA Kelas IV SDN Nomor 14 Simbolon Purba.†SEJ (School

Education Journal) 8(2):112.

Istikomah, Nurul, Stefanus Christian Relmasira, and Agustina Tyas Asri Hardini. 2018. “Penerapan

Model Discovery Learning Pada Pembelajaran IPS Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil

Belajar Kognitif Siswa Sekolah Dasar.†Didaktika Dwija Indria 6(3).

Jannah, Aulia Nur, Dipta Afrilia Putri, and Sekar Ayu Cahyani. 2022. “Penerapan Strategi

Pembelajaran Discovery Learning Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar.â€

VOX EDUKASI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan 13(2):228–36.

Juandi, D. 2021. “Heterogeneity of Problem-Based Learning Outcomes for Improving Mathematical

Competence: A Systematic Literature Review.†Journal of Physics: Conference Series 1722(1).

doi: 10.1088/1742-6596/1722/1/012108.

Junaedi, Didi. 2020. “Penerapan Model Pembelajaran Discovery Untuk Meningkatkan Hasil Belajar

Siswa Pada Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan.†Jurnal Educatio FKIP UNMA

(1):55–60. doi: 10.31949/educatio.v6i1.209.

Kasmini, Lili, and Ilfiana Munthe. 2021. “Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Implementasi

Model Pembelajaran Discovery Learning Di Sekolah Dasar Kota Banda Aceh.†Jurnal Bidang

Pendidikan Dasar 5(1):62–71. doi: 10.21067/jbpd.v5i1.5384

Kristin, Firosalia. 2016. “Analisis Model Pembelajaran Discovery Learning Dalam Meningkatkan

Hasil Belajar Siswa SD.†Jurnal Pendidikan Dasar Perkhasa: Jurnal Penelitian Pendidikan

Dasar 2(1):90–98.

Kurniasih, Imas, and Berlin Sani. 2014. Perancangan Pembelajaran Prosedur Pembuatan RPP Yang

Sesuai Dengan Kurikulum 2013. Jakarta: Kata Pena.

Lestari, Endang Titik. 2020. Model Pembelajaran Discovery Learning Di Sekolah Dasar.

Yogyakarta: Deepublish.

Marlini, Era. 2022. “Metode Discovery Dalam Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V

Sekolah Dasar.†Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan 4(2):1981–90. doi:

31004/edukatif.v4i2.2038.

Mayuni, Komang Ratna, I. Ngusti Ngurah Japa, and Luh Putu Yasmiartini Yasa. 2021.

“Meningkatnya Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD Melalui Pembelajaran Discovery

Learning.†Jurnal Ilmiah Pendidikan Profesi Guru 4(2):219–29. doi:

23887/jippg.v4i2.35899.

Meilantifa, Meilantifa. 2018. “Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Dalam

Pembelajaran Matematika Pokok Bahasan Lingkaran.†Jurnal Ilmiah Soulmath : Jurnal

Edukasi Pendidikan Matematika 6(2):59–64. doi: 10.25139/smj.v6i2.913.

Mutmainna, Mutmainna, and Andi Ferawati Jafar. 2015. “Komparasi Hasil Belajar Fisika Melalui

Metode Discovery Learning Dan Assignment And Recitation.†JPF (Jurnal Pendidikan Fisika)

Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar 3(1):46–51.

Nurdin, Syahidan, Nurliani Cibro, and Wati Oviana. 2023. “Pengembangan Bahan Ajar Berbasis

Model Pembelajaran Discovery Learning.†Paper Knowledge . Toward a Media History of

Documents 5:37–52.

Pangesti, Willes, and Elvira Hoesein Radia. 2021. “Meta Analisis Pegaruh Model Pembelajaran

Discovery Learning Terhadap Hasil Belajar Ipa Siswa Sekolah Dasar.†Elementary School:

Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Ke-SD-An 8(2):281–86. doi:

31316/esjurnal.v8i2.1313.

Pemerintah Republik Indonesia. 2003. “Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem

Pendidikan Nasional.†Ekombis Sains: Jurnal Ekonomi, Keuangan Dan Bisnis 2(1):39–45.

Permana, Bambang Adit, Hidayah Baisa, and Muhammad Fahri. 2020. “Meningkatkan Hasil Belajar

Ipa Siswa Melalui Model Discovery Learning Di Kelas V Mi Andina.†Attadib: Journal of

Elementary Education 4(1):91. doi: 10.32507/attadib.v4i1.634.

Putrayasa, I. Made, S. Pd Syahruddin, and I. Gede Margunayasa. 2014. “Pengaruh Model

Pembelajaran Discovery Learning Dan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa.â€

Mimbar PGSD Undiksha 2(1).

Rahayu, Bekti, and Fitriyani. 2021. “Peningkatan Hasil Belajar Dengan Model Pembelajaran

Discovery Learning Pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar.†JPD: Jurnal Pendidikan Dasar

(2):103–13.

Rahayu, Iin Puji, and Agustina Tyas Asri Hardini. 2019. “Penerapan Model Discovery Learning

Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Tematik.†Journal of Education Action

Research 3(3):193–200.

Rahmayani, Aprilia. 2019. “Pengaruh Model Pembelajaran Discovery Learning Dengan

Menggunakan Media Video Terhadap Hasil Belajar Siswa.†Jurnal Pendidikan (Teori Dan

Praktik) 4(1):59. doi: 10.26740/jp.v4n1.p59-62.

Rahmayani, Aprilia, Joko Siswanto, and Muhammad Arief Budiman. 2019. “Pengaruh Model

Pembelajaran Discovery Learning Dengan Menggunakan Media Video Terhadap Hasil

Belajar.†Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar 3(2):246–53.

Ratnadewi, Ayu. 2018. “Penerapan Discovery Learning Berbantuan Media Visual Untuk

Meningkatkan Hasil Belajar Ips Siswa Kelas V.†Jurnal Ilmiah Pendidikan Profesi Guru

(1):20–28. doi: 10.23887/jippg.v1i1.14210.

Rosarina, Gina, Ali Sudin, and Atep Sujana. 2016. “Penerapan Model Discovery Learning Untuk

Meningkatkan Sikap Ilmiah Dan Hasil Belajar Ipa Materi Perubahan Wujud Benda.†Jurnal

Pena Ilmiah 1(1):371–80.

Sadikin, Ali, Asni Johari, and Lili Suryani. 2020. “Pengembangan Multimedia Interaktif Biologi

Berbasis Website Dalam Menghadapi Revolusi Industri 4.0.†Edubiotik : Jurnal Pendidikan,

Biologi Dan Terapan 5(01):18–28. doi: 10.33503/ebio.v5i01.644.

Sasingan, Mardince, and Alice Yeni Verawati Wote. 2022. “Penggunaan Model Discovery Learning

Dalam Meningkatkan Hasil Belajar IPA.†Journal for Lesson and Learning Studies 5(1):42–

doi: 10.23887/jlls.v5i1.40604.

Setiawan, Debi Adis, Wahjoedi, and Malikhah Siti Towaf. 2018. “Multimedia Interaktif Buku Digital

D Pada Materi IPS Kelas IV Sekolah Dasar.†Jurnal Pendidikan: Teori , Penelitian Dan

Pengembangan 3(9):1133–41.

Suari, Bagus Andika, and I. Gede Astawan. 2021. “Efektivitas Model Discovery Learning Terhadap

Hasil Belajar IPA.†Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan 5(2):270–77.

Sudirama, P. Pt, Igst Ngurah Japa, L. Pt, and Yasmiartini Yasa. 2021. “Pembelajaran Discovery

Learning Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas IV Sekolah Dasar.†Journal for Lesson

and Learning Studies 4(2):165–73.

Surya, Yenni Fitra. 2017. “Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk

Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas IV SDN 016 Langgini Kabupaten

Kampar.†Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika 1(1):38–53.

Susanto, Ahmad. 2017. Konsep, Strategi, Dan Implementasi : Manajemen Peningkatan Kinerja

Guru. Jakarta: Prenada Media Group.

Susmiati, Eri. 2020. “Meningkatkan Motivasi Belajar Bahasa Indonesia Melalui Penerapan Model

Discovery Learning Dan Media Video Dalam Kondisi Pandemi Covid-19 Bagi Siswa SMPN 2

Gangga.†Jurnal Paedagogy 7(3):210. doi: 10.33394/jp.v7i3.2732.

Triandini, Evi, Sadu Jayanatha, Arie Indrawan, Ganda Werla Putra, and Bayu Iswara. 2019. “Metode

Systematic Literature Review Untuk Identifikasi Platform Dan Metode Pengembangan Sistem

Informasi Di Indonesia.†Indonesian Journal of Information Systems 1(2):63. doi:

24002/ijis.v1i2.1916.

Variani, Ni Luh Devi, and Anak Agung Gede Agung. 2020. “Model Pembelajaran Discovery

Learning Berbantuan Media Mind Mapping Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V.â€

Jurnal Pedagogi Dan Pembelajaran 3(2):290. doi: 10.23887/jp2.v3i2.26631.

Wahyudi, Wahyudi, and Mia Christy Siswanti. 2015. “Pengaruh Pendekatan Saintifik Melalui Model

Discovery Learning Dengan Permainan Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas 5 Sd.â€

Scholaria : Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan 5(3):23. doi:

24246/j.scholaria.2015.v5.i3.p23-36.

Wulandari, Amelia Putri, Annisa Anastasia Salsabila, Karina Cahyani, Tsani Shofiah Nurazizah, and

Zakiah Ulfiah. 2023. “Pentingnya Media Pembelajaran Dalam Proses Belajar Mengajar.â€

Journal on Education 5(2):3928–36. doi: 10.31004/joe.v5i2.1074.

Wulandari, Yani, Yayat Ruhiat, and Lukman Nulhakim. 2020. “Pengembangan Media Video

Berbasis Powtoon Pada Mata Pelajaran IPA Di Kelas V.†Jurnal Pendidikan Sains Indonesia

(Indonesian Journal of Science Education) 8(2):269–79.

Yulistiawati, Nuraeni, Khoimatun Khoimatun, and Kiki Fatkhiyani. 2022. “Peningkatan Hasil

Belajar IPA Dengan Menggunakan Model Discovery Learning Pada Siswa Sekolah Dasar.â€

Jurnal Educatio FKIP UNMA8(2):578–83. doi: 10.31949/educatio.v8i2.2081.

Unduhan

Diterbitkan

2023-08-09