PENGARUH UKURAN KOMITE AUDIT, FREKUENSI PERTEMUAN KOMITE AUDIT DAN REPUTASI AUDITOR DALAM MEMPREDIKSI FINANCIAL DISTRESS

Penulis

  • Nur Rizqiani Universitas Muhammadiyah Gresik
  • Umaimah Umaimah Universitas Muhammadiyah Gresik

Abstrak

ABSTRACT 

 

This research aims to analyze the effect of audit committee size, frequency of meetings of audit committe and auditor reputation to predict financial distress. This research used annual report of the manufacturing companies listed on Indonesia Stock Exchange at the period of 2018-2020. The technique of selecting samples in this research uses purposive sampling and analyze data using logistic regression analysis. The result of this research showed that frequency of meetings of committee audit has an effect on the financial distress condition. While audit committee size and auditor reputation doesn’t has an effect on the financial distress condition.

 

Keywords        : Audit Committee Size; Auditor Reputation; Financial Distress; Frequency of Meetings of Audit Committee

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ukuran komite audit, frekuensi pertemuan komite audit dan reputasi auditor dalam memprediksi financial distress. Dengan menggunakan laporan keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2020. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan metode purposive sampling, dan data yang diperoleh diuji menggunakan regresi logistik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel frekuensi pertemuan komite audit berpengaruh terhadap financial distress. Sedangkan variabel ukuran komite audit dan reputasi auditor tidak berpengaruh dalam memprediksi financial distress.

 

Kata Kunci                  : Frekuensi Pertemuan Komite Audit; Kesulitan Keuangan; Reputasi Auditor; Ukuran Komite Audit.

 

 

Referensi

Almilia, L. S. dan K. (2018). Analisis Rasio Keuangan Untuk Memprediksi Kondisi Financial distress Perusahaan Menufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2014. Kajian Bisnis STIE Widya Wiwaha, 7(2), 163–210.

Atmini, S. dan W. (2005). Manfaat Laba dan Arus Kas untuk Memprediksi Kondisi Financial distress pada Perusahaan Textile Mill Products dan Apparel and Other Textile Products yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta. SNA VIII Solo, 460–474.

Bodroastuti, T. (2009). Pengaruh Struktur Corporate Governance terhadap Financial distress. STIE Widya Manggala Semarang, 1–15.

Brahmana, R. K. (2007). Identifying Financial distress Condition in Indonesia Manufacture Industry. Journal Business, 1–19.

Brighdam, E. F dan Daves, P. R. (2003). Intermediate Financial Management. Thomsom Learning, UK.

Damodaran, A. (1997). Corporate Finance Theory and practice. John Willey & Sons, Inc.

Dwijayanti, P. F. (2010). Penyebab, Dampak dan Prediksi dari Financial distress serta Solusi untuk Mengatasi Financial distress. Jurnal Akuntansi Kontemporer, 2(2), 191–205.

Elloumi, F., & Gueyié, J. P. (2001). Financial distress and corporate governance: An empirical analysis. Corporate Governance: The International Journal of Business in Society, 1(1), 15–23.

Fahmi, I. (2014). Pengantar Manajemen Keuangan. Penerbit Alfabeta, Bandung.

Fathonah, A. N. (2017). Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance Terhadap Financial distress. Jurnal Ilmiah Akuntansi, 1(2), 133–150.

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS21 Update PLS Regresi. Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.

Gunawijaya, I. (2019). Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Independensi Dewan Komisaris, Reputasi Auditor Terhadap Financial distress. Jurnal Akuntansi Bisnis, 14(27), 111–130.

Halim, M. (2014). Penggunaan Laba Dan Arus Kas Untuk Memprediksi Kondisi Financial distress (Studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2013-2014). 1–2.

Haziroh, A. L., & Negoro, N. (2017). Pengaruh Karakteristik Komite Audit Terhadap Financial distress Perbankan Indonesia. Jurnal Sains Dan Seni ITS, 6(1), 32–36.

Helena, S., & Saifi, M. (2018). Pengaruh Corporate Governance Terhadap Financial distress (Studi Pada Perusahaan Transportasi Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2016). Jurnal Administrasi Bisnis, 60(2), 143–152.

Hery. (2015). Analisis Laporan Keuangan. Center For Academic Publishing Services, Yogyakarta.

Hidayat, M. A. dan W. M. (2014). Predikso Financial distress Perusahaan Manufaktur di Indonesia. Diponegoro Journal of Accounting, 3(3), 1–11.

Hindun, D. (2020). Pengaruh Karakteristik Komite Audit dan Konsentrasi terhadap Pengungkapan Intellectual Capital. 1–18.

Hungan, A. G. D., & Sawitri, N. N. (2018). Analysis of Financial distress with Springate and Method of Grover in Coal In BEI 2012 - 2016. International Business and Accounting Research Journal, 2(2), 52–60.

Jensen, C., & Meckling, H. (1976). Theory of The Firm : Managerial Behavior, Agency Costs and Ownership Structure. Journal of Financial Economics 3, 3, 305–360.

Marito, R. C., & Prasetya, E. R. (2019). Pengaruh Kecakapan Profesional, Pendidikan Berkelanjutan Dan Independensi Pemeriksa Terhadap Kualitas Hasil Pemeriksaan. Jurnal Ilmiah Akuntansi Universitas Pamulang, 7(2), 159–172.

Masak, F., & Noviyanti, S. (2019). Pengaruh Karakteristik Komite Audit terhadap Financial distress. International Journal of Social Science and Business, 3(3), 237–247.

Muchtar, S. dan D. E. (2013). Pengaruh Corporate Governance terhadap Kinerja Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manajemen Dan Pemasaran Jasa, 5–6.

Nailufar, F. dan B. (2018). Pengaruh Laba dan Arus kas terhadap Kondisi Financial distress pada Perusahaan Non Bank yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Penelitian Ekonomi Akuntansi, 2(2), 147–162.

Noor, F. H. (2009). Investasi, Pengelolaan Keuangan Bisnis dan Pengembangan Ekonomi Masyarakat. PT. Indeks, Jakarta.

Novianita, A. (2017). Pengaruh Laba, Arus Kas Dan Struktur Kepemilikan Terhadap Financial distress Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Artikel Ilmiah, 2.

Nuresa, A., & Hadiprajitno, B. (2013). Pengaruh Efektifitas Komite Audit terhadap Financial distress. Jurnal of Accounting, 2(2), 1–10.

Oktaviani, E. T. (2020). Pengaruh Penggunaan Laba , Arus Kas , dan Corporate Governance Terhadap Prediksi Financial distress. Journal of Islamic Accounting and Tax, 1(1), 1–18.

Platt, H. D., & Platt, M. B. (2002). Predicting corporate financial distress: Reflections on choice-based sample bias. Journal of Economics and Finance, 26(2), 184–199.

Prasetyo, A. B. (2014). Pengaruh Karakteristik Komite Audit Dan Perusahaan Terhadap Kecurangan Pelaporan Keuangan. Jurnal Akuntansi Dan Auditing, 11(1), 1–24.

Putra, R. putra dan V. S. (2020). Pengaruh karakteristik Komite Audit dan ukuran perusahaan terhadap. Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 2(3), 3160–3178.

Rahayu, A. W., & Pratiwi, C. W. (2011). Pengaruh Opini Audit Tahun Sebelumnya, Pertumbuhan Perusahaan, Leverage dan Reputasi Auditor Terhadap Penerimaan Opini Audit Going Concern. Jurnal Ilmiah Akuntansi, 4, 1–7.

Rahmat, M. M., Iskandar, T. M., & Saleh, N. M. (2009). Audit committee characteristics in financially distressed and non-distressed companies. Managerial Auditing Journal, 24(7), 624–638.

Saleh, R. (2004). Studi Empiris Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Jakarta. Simposium Nasional Akuntansi VII, Denpasar.

Santoso, Githa Ayu Pradewi, Y. dan, & Fathoni, A. (2018). Analysis of Effect of Good Corporate Governance, Financial Performance and Firm Size on Financial distress in Property and Real Estate Company Listed Bei 2012-2016. Journal of Management, 4(4), 1–10.

Santoso, S. indra. (2017). Pengaruh Laba, Arus Kas Dan Corporate Governance Terhadap Financial distress (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015). Al-Buhuts, 13(01), 01–22.

Sofat, R. & P. H. (2012). Strategic Financial Management. PHI Learning Private Limited, New Delhi.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Penerbit Alfabeta, Bandung.

Sujarwo. (2019). Pengaruh Audit Delay, Reputasi dan Kompleksitas Operasi Terhadap Timeliness Pelaporan Keuangan Perusahaan Pertambangan Tahun 2012-2016. Jurnal Ekonomi, Akuntansi Dan Bisnis, 2(3), 331–340.

Wahyuningtyas, F. (2010). Penggunaan Laba dan Arus Kas untuk Memprediksi Kondisi Financial distress. Ecodemica.

Wibowo, W., & Musdholifah. (2017). Pengaruh Corporate Governance, Kinerja Keuangan dan Ukuran Perusahaan Terhadap Financial distress. Jurnal Ilmu Manajemen, 5(3), 1–13.

Zainuddin, A. U. (2019). Pengaruh Efektivitas Komite Audit Terhadap Audit Delay. Jurnal Ilmiah Akuntansi, 7(2), 1–1.

Unduhan

Diterbitkan

2022-03-09