UPAYA MENINGKATKAN KOGNITIF ANAK DENGAN MEDIA BAHAN ALAM SEKITAR PADA ANAK PAUD DI PRAYA LOMBOK TENGAH
Abstrak
Penelitian ini bertujuan unuk mengetahui bahan alam yang dapat digunakan untuk meningkatkan kemampuan kognitif anak dan untuk mengetahui bagaimana peningkatan kognitif anak PAUD di Praya Lombok Tengah. Penelitian ini di laksanakan di anak PAUD di Praya Lombok Tengah. Jumlah populasi  22 anak yang terdiri dari 13 anak laki-laki dan 9 anak perempuan. Sumber data pada penelitian terdiri atas sumber data primer dan sumber data skunder. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah enelitian Tindakan Kelas. Teknik dan alat pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, dokumentasi. Prosedur Penelitian ini adalah Perencanaan (Plan), Pelaksanaan (Act) dan Observasi (Observe), Refleksi (Reflect). Data yang dikumpulkan dianalisis dengan analisis Sebelum dilakukan analisis data, terlebih dahulu dilakukan reduksi data yaitu merangkum, memfokuskan data pada hal-hal yang penting dan menghapus data-data yang tidak terpola dari data hasil observasi. Hasil penelitian ini adalah sebagai berikut: (1) Media bahan alam dapat digunakan untuk mengembangkan kognitif anak, yaitu mengenalkan konsep bentuk, ukuran, warna, dan bilangan.(2)  Hasil penelitian menunjukkan terdapat peningkatan kemampuan kognitif melalui penggunaan media bahan alam sekitar pada anak PAUD di Praya Lombok Tengah mencapai rerata56 % pada siklus 1 pertemuan ke –satu, kemudain pada pertemuan ke-dua meningkat menjadi 63%. Pada siklus 2 telah terlihat Nampak jelas peningkatan kongnitif anak dengan menggunakan media alam sekitar yaitu pada siklus 2 pertemuan ke- satu meningkat menjadi 80%, kemudian pertemuan ke-dua menjadi 87%. Oleh karena itu, guru dapat memanfaatkan alam sekitar yang ada di lingkungan sekitar lembaga pendidikan anak usia dini sebagai salah satu lternative untuk mengatasi keterbatasan media di lembaga masing-masing.
Artikel teks lengkap
Referensi
Anggoro, M Toha. 2008. Metode Penelitian. Jakarta: Universitas Terbuka
Barlia, Lili. 2006. Mengajar dengan Pendekatan Lingkungan Alam Sekitar (PLAS). Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.
Beeflestone, Florence. 2011. Strategi Pembelajaran Untuk Melesatkan Kreatifitas Siswa. Bandung: Nusa media.
Bird , Johne. 2004. Matematika Dasar : Teori dan Aplikasi Praktis. Jakarta : Erlangga.
Departemen Pendidikan Nasional. 2004. Standar Kompetensi Taman Kanak- kanak dan Roudhlatulatfal. Jakarta : Departemen Pendidikan Nasional.
Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Pedoman Pembelajaran Bidang Pengembangan Kognitif Di Taman Kanak-kanak. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.
Depertemen pendidikan nasional. 2009. Permendiknas no. 58. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.
Hernayati. 2014. Pengenalan Konsep Geometri Dengan Media Plastisin. 8 Mei 2014. Diakses tanggal 25 Mei 2014.
Hurlock, B Elizabeth. 1999. Perkembangan Anak Jilid I. Jakarta: Erlangga
Ismunamto, S, dkk. 2011. Ensiklopedia Matematika. Jakarta: Lentera Abadi.
Jamaris, DR. Martini, M.Sc.ED. 2003. Perkembangan Dan Pengembangan Anak Usia Taman Kanak-kanak. Jakarta : Universitas Negeri Jakarta.
Khotijah, Siti. 2014. Upaya Meningkatkan Kemampuan Kognitif melalui Media Bahan Alam pada Anak Kelompok A di TK Hudallah karangnongko Kecamatan Karangnongko Kabupaten Klaten. Surakarta: Tidak Terbit
Kohn, Ed,MS. 2003. Cliffs Quick Review Geometry. Bandung : Pakar Raya
Kusumah, Wijaya,dkk.2012. Mengenal Penelitian Tindakan Kelas Edisi ke II. Jakarta: PT. Indeks.
Margono, S. 2007. Metodologi Penelitian Tindakan. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Musfiroh, Tadkiroatun. 2005. Bermain Sambil Belajar dan mengasah Kcerdasan. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional
Nurani, Y, Sujiono, dkk. 2008. Metode Pengembangan Kognitif. Jakarta: Universitas Terbuka.
Quroisin, Hani. 2015. Meningkatkan Kemampuan Kognitif Bentuk Geometri dengan Menggunakan Media Alam Sekitar di TK PGRI 79/03 Ngaliyan, Semarang. Semarang: tidak terbit
Radjak, Sarintah. 2017. Meningkatkan Kemampuan Kognitif melalui Media Bahan Alam pada Anak Kelompok B di PAUD Al Jamaah Kecamatan Batupingge Kabupaten Bone Bolango. Gorontalo: Tidak Terbit
Rochiati, Wiriaatmadja. 2005. Metode Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: Remaja
Sadiaman, S Arief. 2002. Media Pendidikan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Seefeld Carol, Wasik Barbara. 2008. Pendidikan Anak Usia Dini. Indonesia: PT Wacana Jaya Cemerlang.
Sudono, Anggani. 2006. Sumber Belajar dan Alat Permainan. Jakarta: Grasindo
Sugiyono. 2010. Metodologi Penelitian Kuamtitatif, Kuallitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.s
Suharsimi , Arikunto.2004. Metodologi Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Sujati, 2000. Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: Fakultas Ilmu Pendidikan UNY.
Sujiono, Bambang. dkk. 2008. Metode Pengembangan Fisik. Jakarta: Universitas Terbuka.
Susanto, Ahmad.2011. Perkembangan Anak Usia Dini. Jakarta: kencana Prenada Media Group
Suprijono, Agus. 2010. Cooperative Learning. Yogyakarta: Pustaka Media.
Suyadi. 2010. Psikologi Belajar Pendidikan Anak Usia Dini.Yogyakarta: Bintang Pustaka Madani.
Tedjasaputra, Mayke S. 2001. Bermain, Mainan dan Permainan. Jakarta: PT Grasindo .
Thobroni, Muhammad dan Arif Mustofa. 2013. Belajar dan Pembelajaran (Pengembangan Wacan dan Praktik Pembelajaran dalam pembangunan Nasional). Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.
VanCleave, Janice. 1996. Geometry for Every kids: Easy Activities That Make Learning Geometry Fun. Jakarta: PT Anem Kosong Anem.
Yus, Anita. 2011. Model Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta: Kencana
Zaman, Badru. 2011. Media dan Sumber Belajar TK. Jakarta: Universitas Terbuka.
Penulis
Hak Cipta (c) 2022 Lingua Franca:Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Hak cipta artikel dimiliki oleh Lingua Franca: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.