Karakteristik Dan Psikologi Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Kembali Produk Melalui E-Commerce

Penulis

  • Achmad Choiri Alfan Universitas Airlangga

DOI:

https://doi.org/10.30651/blc.v16i1.2452

Abstrak

ABSTRACT

The use of the internet as a means to obtain information can also be used as a business activity or commonly known as Electronic Commerce (e-commerce). E-Commerce is mostly done for sales and service products directly from business organizations with consumers. The use of e-commerce is a necessity of modern business organizations that are used for business development. The combination of characteristics and consumer psychology can encourage consumers to make purchasing decisions. The method used in this study is a quantitative method. The sampling technique in this study used accidental sampling technique. The results of this study are consumer characteristics and consumer psychology simultaneously have a significant effect on repurchase decisions. Whereas the characteristics of consumers and consumer psychology have no partial effect on repurchase decisions using e-commerce.

 

Keywords : E-commerce, consumer characteristics, consumer psychology, purchasing decisions

Correspondence : achmadchoirialfan1@gmail.com

 

ABSTRAK 

Penggunaan internet sebagai sarana untuk mendaptkan informasi juga dapat digunakan sebagai aktivitas bisnis atau yang biasa dikenal dengan Electronic Commerce (e-commerce). E-Commerce banyak dilakukan untuk penjualan dan pelayanan produk secara langsung dari organisasi bisnis dengan konsumen. Penggunaan e-commerce merupakan kebutuhan dari organisasi bisnis modern yang digunakan untuk pengembangan usaha. Perpaduan antara karakteristik dan psikologi konsumen dapat mendorong konsumen dalam melakukan keputusan pembelian. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik accidental sampling. Hasil dari penelitian ini adalah karakteristik konsumen dan psikologi konsumen berpengaruh signifikan secara simultan terhadap keputusan pembelian kembali. Sedangkan karateristik konsumen dan psikologi konsumen tidak berpengaruh secara parsial terhadap keputusan pembelian kembali menggunakan e-commerce.

 

Kata kunci : E-commerce, karateristik konsumen, psikologi konsumen, keputusan pembelian

Korespondensi : achmadchoirialfan1@gmail.com

Biografi Penulis

Achmad Choiri Alfan, Universitas Airlangga

Manajemen

Referensi

Adisaputro, Gunawan. 2010. Manajemen Pemasaran : Analisis Untuk Perancangan Strategi Pemasaran, Edisi Pertama. Yogyakarta: YKPN.

Boyd, Jr. Harper W., Walker, Jr. Orville C., and Larreche, Jean-Claude. (2000). Manajemen Pemasaran : Suatu Pendekatan Strategis dengan Orientasi Global. Jakarta: Erlangga.

Fredereca, Bunga Geofanny dan Chairy. 2010. Pengaruh Psikologi Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Kembali Smartphone Blackberry. Jurnal Manajemen Teori Dan Terapan, Tahun 3, No. 2, Agustus 2010. Universitas Tarumanegara. Jakarta.

Hallikainen, H. and Laukkanen, T. 2017. National culture and consumer trust in e-commerce. International Journal of Information Management 38 (2018) 97–106

Hidayat,Taufik. 2008. Panduan MembuatToko Online Dengan Oscommerce, Jakarta :Mediakita

J. Paul Peter dan Jerry C. Olson. 2013. Perilaku Konsumen Dan Strategi Pemasaran. Jakarta : Salemba Empat.

Kotler, P dan Gary Armstrong. 2008. Prinsip-Prinsip Pemasaran. Edisi Ke-12 Jilid 1. Jakarta : Erlangga

Kotler, Philip dan Keller, Kevin Lane. 2009. Manajemen Pemasaran, Edisi 13 Jilid 1. Jakarta: Erlangga

Laudon, Kenneth C. dan Jane P. Laudon 2008. Sistem Informasi Manajemen: Mengelola Perusahaan Digital Buku Satu Edisi. Depok. Salemba Empat

O’Brien, James. A. 2005. Pengantar Sistem Informasi Perseptif Bisnis Dan Manajerial. Salemba.

Schiffman, Leon G. dan Kanuk, Leslie Lazar. 2010. Consumer Behavior, Tenth Edition. New Jersey: Pearson Education, Inc.

Sugiyono. 2015. Metode Penelitian & Pengembangan (Research And Development). Bidang : Pendidikan, Manajemen, Sosial, Dan Teknik. Alfabeta Bandung.

Suharno dan Yudi Sutarso. 2010. Marketing In Practice. Yogyakarta : Graha Ilmu

Suntoyo, Danang. 2013. Perilaku Konsumen (Panduan Riset Sederhana Untuk Menggali Konsumen). Yogyakarta: CAPS.

Unduhan

Diterbitkan

2019-01-28

Terbitan

Bagian

Artikel