Pengalaman Ibu Tentang Gaya Hidup Yang Menyebabkan Anak Beresiko Obesitas
DOI:
https://doi.org/10.30651/jkm.v2i2.925Abstrak
ABSTRAK
Pendahuluan: Obesitas adalah masalah kesehatan dunia, bahkan WHO menyatakan bahwa obesitas menjadi epidemi global yang merupakan masalah kesehatan yang harus diatasi. Ibu akan menentukan risiko obesitas anak. Studi ini mengeksplorasi pengalaman ibu tentang gaya hidup yang menyebabkan risiko obesitas pada anak. Metode: Pendekatan metode fenomenologis deskriptif digunakan untuk mengumpulkan, mengkodekan dan menganalisa data. Pertanyaan semi terstruktur diajukan kepada peserta melalui wawancara mendalam untuk memungkinkan mereka menggambarkan pengalaman hidup mereka. Pengambilan data dari peserta yang dipilih secara purposive sampling, digunakan wawancara yang direkam dan catatan lapangan. Hasil: Penelitian ini memiliki tiga tema dan enam sub tema. Pembahasan: Penelitian ini dapat memberikan umpan balik untuk mencegah anak menjadi obesitas dengan menentukan strategi untuk mengubah cara seorang ibu tentang gaya hidupnya.
Â
Kata Kunci:Â Pengalaman ibu, gaya hidup, anak, obesitas
Referensi
Ananta, Y. (2012). Obesitas pada Anak: Bagaimana Mencegahnya?. Jakarta: Pondok Indah Health Care Group
Creswell, J,W. (2002). Qualitative inquiry and research design: Choosing among five tradition. London: Sage Publication Inc.
Dietz, W.,H. (1993). Textbook of Pediatric Nutrition, 2nd ed, Suskind, R.,M., Suskind, L.,L. (Eds). New York: Raven Press, pp. 279-84.
Freedman,D.,S. (2004). Obesity in Childhood and Adolescence. Basel: Karger AG, pp. 160
Hidayati, S.N., Irawan, R., & Hidayat, B. (2001). Obesitas pada Anak. Surabaya: Divisi Nutrisi dan Penyakit Metabolik SMF Kesehatan Anak RS dr. Soetomo Surabaya
Heird, W.C. (2002). Parental Feeding Behavior and Children’s Fat Mass. Am J Clin Nutr, Vol. 75, pp. 451 – 452.
Hockenberry, M.J. & Wilson, D. (2009). Wong’s essensial of pediatric nursing, 8th ed. Missouri : Mosby Elsevier.
Kiess W., et al. (2004). Obesity in Childhood and Adolescence, Kiess W., Marcus C., &Wabitsch M.,(Eds). Basel: Karger AG,pp.194-206
Kopelman,G.D. (2000). Obesity as a Medical Problem, NATURE, pp. 404: 635-43.
Moeloeng, L. (2006). Metodologi penelitian kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Polit, D.F., & Beck, C. T. (2006). Essential of Nursing Research: Methods, Appraisal and Utilization (6th edition). Philadelphia: Lippincott Williams & Wilkins.
Satoto, K.S., Darmojo, B., Tjokroprawiro, A., & Kodyat, B.A. (1998). Kegemukan, Obesitas dan Penyakit Degeneratif: Epidemiologi dan Strategi Penanggulangannya, Jakarta: LIPI, pp.. 787 – 808.
Streubert, H.J., & Carpenter, D.R., (2003). Qualitative research in nursing advancing the humanistic imperative (3th ed.). Philadelphia: Lippincott Williams & Wilkins.
Taitz, L.S. (1991). Textbook Of Pediatric Nutrition, 3rd ed, McLaren, D.S., Burman, D., Belton, N.R., Williams A.F. (Eds). London: Churchill Livingstone, pp. 485–509.
WHO. (2000). WHO Obesity: Preventing and Managing The Global Epidemic. Geneva: WHO Technical Report Series
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
- Penulis tetap memegang hak atas karyanya dan memberikan hak publikasi pertama kepada jurnal ini yang secara simultan karya tersebut dilisensikan di bawah:Â Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0)